SHARE
Home > News > Features > 7 Smartwatch untuk Olahraga yang Bisa Kamu Gunakan
7 Smartwatch untuk Olahraga yang Bisa Kamu Gunakan

7 Smartwatch untuk Olahraga yang Bisa Kamu Gunakan

04 August 2021 15:12 WIB Teknologi Olahraga Features Smartwatch

Smartwatch saat ini sudah semakin berkembang pesat, mulai dari tampilan, spesifikasi, hingga update yang terus dilakukan. Bahkan, smartwatch sudah dilengkapi dengan berbagai fitur modern yang membuatnya bisa digunakan sebagai alternatif smartphone ketika dibutuhkan.

Tak hanya itu, smartwatch saat ini sudah dirancang untuk memenuhi aktivitas olahraga penggunanya, salah satunya adalah lari. Dengan begitu, spesifikasi dan fitur yang ditawarkan smartwatch saat ini bisa menghitung detak jantung, mengukur tekanan darah, hingga mengurangi stres.

Baca juga: 4 Jenis Olahraga yang Sering Dilakukan saat Pandemi

Jika menggunakan smarwatch untuk berolahraga, kamu bisa memantau kesehatan tubuh dan asupan nutrisi tetap terjaga. Tentunya, hal ini akan membuat pengguna smartwatch bisa menjaga kesehatan tubuhnya. Berikut ini adalah rekomendasi swartwatch yang bisa kamu gunakan.

Rekomendasi Smartwatch untuk Olahraga
1. Garmin Forerunner 945
Garmin Forerunner 945
Garmin Forerunner 945. (Foto: Garmin)

Garmin Forerunner 945 menjadi salah satu smartwatch terbaik untuk olahraga pada 2021 ini. Berbagai fitur yang dimiliki oleh smartwatch ini adalah pelacak lokasi dan biometrik yang akurat.

Selain itu, ada juga beberapa fitur lainnya seperti monitor training load yang dapat digunakan untuk mengukur hasil latihan pengguna dalam tujuh hari terakhir. Kemudian, ada body battery untuk membantu latihan lari. Garmin Forerunner 945 juga dilengkapi dengan fitur peta full-color dengan segudang kustomisasi.

2. Garmin Forerunner 245 Music

Masih dari produk dari Garmin, kali ini Garmin Forerunner 245 Music merupakan salah satu smartwatch murah terbaik untuk olahraga. Smarwatch memiliki fitur pelacak akurat, kemampuan untuk mengontrol lagu, serta dukungan untuk membuat latihan custom.

Smartwatch ini juga menawarkan akses ke berbagai fitur latihan buatan Garmin. Jadi, Garmin Forerunner 245 Music tak hanya membantu menyusun rencana latihan, namun juga bisa untuk recovery. Layar Forerunner 245 Music juga dilengkapi layar yang mudah dibaca meskipun kondisi penggunanya berada di luar ruangan.

3. Fitbit Sense
Fitbit Sense
Fitbit Sense. (Foto: Fitbit)

Smartwatch Fitbit Sense ini menawarkan fitur latihan untuk menunjang kesehatan. Sebab, di dalamnya juga terdapat beberapa fitur temperatur kulit dan EDA yang tidak bisa kamu temukan di smartwatch lainnya. Lalu, ada juga fitur sensor ECG yang sudah disetujui oleh FDA.

Kemudian, terdapat dukungan untuk melihat video latihan yang eksklusif untuk pengguna Fitbir. Daya tahan baterai jam pintar ini juga lebih baik dibandingkan dengan smartwatch lainnya.

4. Polar Vantage V2

Smartwatch Polar Vantage V2 ini memiliki fitur yang mendukung aktivitas olahragamu. Smartwatch ini bisa menghindari kamu dari aktivitas olahraga yang berlebihan. Dengan begitu, kamu akan terhindar dari risiko cedera melalui fitur yang dimilikinya.

Rekomendasi smartwatch untuk olahraga murah ini juga bisa membantu kamu untuk melakukan pemulihan cedera secara maksimal.

Baca juga: Google Bakal Hentikan Layanannya di Ponsel Android Lawas

Fitur Leg Recovery Test yang terdapat di dalam smartwatch tersebut bisa membantu kamu untuk mengetahui berapa waktu istirahat yang dibutuhkan saat pemulihan cedera. Selain itu, ada pula fitur Nightly Recharge agar kamu mendapatkan kualitas tidur terbaik saat sedang pemulihan.

5. Amazfit T-Rex
Amazfit T-Rex
Amazfit T-Rex. (Foto: Amazfit)

Bagi kamu yang mencari smartwatch dengan desain berbeda, maka Amazfit T-Rex bisa menjadi pilihan. Smartwatch ini memiliki layar AMOLED yang cukup langka untuk smartwatch di kelasnya. Layar tersebut secara otomatis terkunci saat pengguna mulai melakukan olahraga.

Lalu, kamu juga bisa melakukan navigasi via tombol agar tidak perlu menyentuh layar saat berkeringat. Terdapat juga fitur ketinggian dan kompas saat berlari, di mana hal itu juga termasuk hal langka untuk smartwatch lainnya.

6. Garmin Vivoactive 4

Garmin Vivoactive 4 memiliki desain yang sangat menarik dan memiliki fitur canggih. Smartwatch ini dilengkapi dengan monitor detak jantung, GPS, dukungan multi-olahraga, serta streaming lagu Deezer maupun Spotify.

Khusus daya tahan baterai, smartwatch Garmin Vivoactive 4 bisa bertahan selama empat hingga lima hari untuk penggunaan normal. Lalu, 18 jam dalam kondisi latihan dengan menggunakan GPS yang selalu aktif.

7. Apple Watch Series 6
Apple Watch Series 6
Apple Watch Series 6. (Foto: Apple)

Apple Watch Series 6 cocok untuk kamu yang suka berlari santai setiap hari. Salah satu hal yang menarik pada smartwatch ini adalah adanya pelacak SP02, di mana Apple memperluas kemampuan kesehatan yang dapat mengukur saturasi oksigen darah penggunanya, sehingga mereka bisa lebih memahami kebugaran dan kesehatan secara keseluruhan.

Smartwatch ini juga dilengkapi dengan fitur always-on display, sehingga pengguna bisa melihat statistik latihan yang dilakukan tanpa harus menyentuh layar. Apalagi, adanya fitur monitor detak jantung yang akurat dan dukungan aplikasi pihak ketiga seperti Strava.

Itu dia beberapa rekomendasi smartwatch untuk olahraga terbaik yang bisa membantu aktivitas olahraga lari kamu. Pastikan kamu membeli produk yang asli dan terjamin kualitasnya. (NAT)

Baca juga: 4 Gerakan Olahraga Sederhana yang Sangat Bermanfaat, Bisa Dilakukan Dimanapun!

Soffi Amira P.
[email protected]

Side.id - Media Kawasan Alam Sutera, BSD dan Gading Serpong

Merupakan media untuk memberikan rekomendasi tempat yang berdasarkan lokasi, rating, dan kategori yang diinginkan. Sudah punya usaha bisnis dan ingin menyampaikan profil bisnis Anda kepada pembaca setia? Daftarkan sekarang! Gratis!
Home > Blog > Features > 7 Smartwatch untuk Olahraga yang Bisa Kamu Gunakan

7 Smartwatch untuk Olahraga yang Bisa Kamu Gunakan

04 August 2021 15:12 WIB
Teknologi Olahraga Features Smartwatch

Smartwatch saat ini sudah semakin berkembang pesat, mulai dari tampilan, spesifikasi, hingga update yang terus dilakukan. Bahkan, smartwatch sudah dilengkapi dengan berbagai fitur modern yang membuatnya bisa digunakan sebagai alternatif smartphone ketika dibutuhkan.

Tak hanya itu, smartwatch saat ini sudah dirancang untuk memenuhi aktivitas olahraga penggunanya, salah satunya adalah lari. Dengan begitu, spesifikasi dan fitur yang ditawarkan smartwatch saat ini bisa menghitung detak jantung, mengukur tekanan darah, hingga mengurangi stres.

Baca juga: 4 Jenis Olahraga yang Sering Dilakukan saat Pandemi

Jika menggunakan smarwatch untuk berolahraga, kamu bisa memantau kesehatan tubuh dan asupan nutrisi tetap terjaga. Tentunya, hal ini akan membuat pengguna smartwatch bisa menjaga kesehatan tubuhnya. Berikut ini adalah rekomendasi swartwatch yang bisa kamu gunakan.

Rekomendasi Smartwatch untuk Olahraga
1. Garmin Forerunner 945
Garmin Forerunner 945
Garmin Forerunner 945. (Foto: Garmin)

Garmin Forerunner 945 menjadi salah satu smartwatch terbaik untuk olahraga pada 2021 ini. Berbagai fitur yang dimiliki oleh smartwatch ini adalah pelacak lokasi dan biometrik yang akurat.

Selain itu, ada juga beberapa fitur lainnya seperti monitor training load yang dapat digunakan untuk mengukur hasil latihan pengguna dalam tujuh hari terakhir. Kemudian, ada body battery untuk membantu latihan lari. Garmin Forerunner 945 juga dilengkapi dengan fitur peta full-color dengan segudang kustomisasi.

2. Garmin Forerunner 245 Music

Masih dari produk dari Garmin, kali ini Garmin Forerunner 245 Music merupakan salah satu smartwatch murah terbaik untuk olahraga. Smarwatch memiliki fitur pelacak akurat, kemampuan untuk mengontrol lagu, serta dukungan untuk membuat latihan custom.

Smartwatch ini juga menawarkan akses ke berbagai fitur latihan buatan Garmin. Jadi, Garmin Forerunner 245 Music tak hanya membantu menyusun rencana latihan, namun juga bisa untuk recovery. Layar Forerunner 245 Music juga dilengkapi layar yang mudah dibaca meskipun kondisi penggunanya berada di luar ruangan.

3. Fitbit Sense
Fitbit Sense
Fitbit Sense. (Foto: Fitbit)

Smartwatch Fitbit Sense ini menawarkan fitur latihan untuk menunjang kesehatan. Sebab, di dalamnya juga terdapat beberapa fitur temperatur kulit dan EDA yang tidak bisa kamu temukan di smartwatch lainnya. Lalu, ada juga fitur sensor ECG yang sudah disetujui oleh FDA.

Kemudian, terdapat dukungan untuk melihat video latihan yang eksklusif untuk pengguna Fitbir. Daya tahan baterai jam pintar ini juga lebih baik dibandingkan dengan smartwatch lainnya.

4. Polar Vantage V2

Smartwatch Polar Vantage V2 ini memiliki fitur yang mendukung aktivitas olahragamu. Smartwatch ini bisa menghindari kamu dari aktivitas olahraga yang berlebihan. Dengan begitu, kamu akan terhindar dari risiko cedera melalui fitur yang dimilikinya.

Rekomendasi smartwatch untuk olahraga murah ini juga bisa membantu kamu untuk melakukan pemulihan cedera secara maksimal.

Baca juga: Google Bakal Hentikan Layanannya di Ponsel Android Lawas

Fitur Leg Recovery Test yang terdapat di dalam smartwatch tersebut bisa membantu kamu untuk mengetahui berapa waktu istirahat yang dibutuhkan saat pemulihan cedera. Selain itu, ada pula fitur Nightly Recharge agar kamu mendapatkan kualitas tidur terbaik saat sedang pemulihan.

5. Amazfit T-Rex
Amazfit T-Rex
Amazfit T-Rex. (Foto: Amazfit)

Bagi kamu yang mencari smartwatch dengan desain berbeda, maka Amazfit T-Rex bisa menjadi pilihan. Smartwatch ini memiliki layar AMOLED yang cukup langka untuk smartwatch di kelasnya. Layar tersebut secara otomatis terkunci saat pengguna mulai melakukan olahraga.

Lalu, kamu juga bisa melakukan navigasi via tombol agar tidak perlu menyentuh layar saat berkeringat. Terdapat juga fitur ketinggian dan kompas saat berlari, di mana hal itu juga termasuk hal langka untuk smartwatch lainnya.

6. Garmin Vivoactive 4

Garmin Vivoactive 4 memiliki desain yang sangat menarik dan memiliki fitur canggih. Smartwatch ini dilengkapi dengan monitor detak jantung, GPS, dukungan multi-olahraga, serta streaming lagu Deezer maupun Spotify.

Khusus daya tahan baterai, smartwatch Garmin Vivoactive 4 bisa bertahan selama empat hingga lima hari untuk penggunaan normal. Lalu, 18 jam dalam kondisi latihan dengan menggunakan GPS yang selalu aktif.

7. Apple Watch Series 6
Apple Watch Series 6
Apple Watch Series 6. (Foto: Apple)

Apple Watch Series 6 cocok untuk kamu yang suka berlari santai setiap hari. Salah satu hal yang menarik pada smartwatch ini adalah adanya pelacak SP02, di mana Apple memperluas kemampuan kesehatan yang dapat mengukur saturasi oksigen darah penggunanya, sehingga mereka bisa lebih memahami kebugaran dan kesehatan secara keseluruhan.

Smartwatch ini juga dilengkapi dengan fitur always-on display, sehingga pengguna bisa melihat statistik latihan yang dilakukan tanpa harus menyentuh layar. Apalagi, adanya fitur monitor detak jantung yang akurat dan dukungan aplikasi pihak ketiga seperti Strava.

Itu dia beberapa rekomendasi smartwatch untuk olahraga terbaik yang bisa membantu aktivitas olahraga lari kamu. Pastikan kamu membeli produk yang asli dan terjamin kualitasnya. (NAT)

Baca juga: 4 Gerakan Olahraga Sederhana yang Sangat Bermanfaat, Bisa Dilakukan Dimanapun!

Soffi Amira P.
[email protected]
Baru Dibuka

Glory Petshop - Alam Sutera

, Tangerang, Banten, 15143

Buka pukul 09:30 - 21:00 Tutup

Side.id - Media Kawasan Alam Sutera, BSD dan Gading Serpong

Merupakan media untuk memberikan rekomendasi tempat yang berdasarkan lokasi, rating, dan kategori yang diinginkan. Sudah punya usaha bisnis dan ingin menyampaikan profil bisnis Anda kepada pembaca setia? Daftarkan sekarang! Gratis!