SHARE
Home > News > Features > Cocok Buat Motret, 5 Smartphone Ini Punya Lensa Ultrawide Lho!

Cocok Buat Motret, 5 Smartphone Ini Punya Lensa Ultrawide Lho!

24 March 2019 17:25 WIB Features
Lensa ultrawide merupakan sebuah lensa yang bisa menangkap objek gambar dengan sudut pandang yang lebih luas, sehingga lensa ini banyak digunakan oleh fotografer yang suka memotret alam.

Seiring berjalannya waktu, lensa ultrawide juga sudah mulai diaplikasikan ke beberapa smartphone. Buat kamu yang suka memotret alam, nggak ada salahnya kalau memilih salah satu dari beberapa smartphone berlensa ultrawide di bawah ini.

Samsung Galaxy M20
Smartphone ini adalah varian smartphone premium dari Samsung yang menyuguhkan teknologi, seperti penggunaan lensa ultrawide. Untuk spesifikasinya, smartphone ini mengusung penggunaan prosesor Octa-core (2x1.8 GHz Cortex-A73 & 6x1.6 GHz Cortex-A53), memori RAM 4/3 GB, memori internal 64/32 GB, kamera depan 8 MP, kamera belakang Dual 13 + 5 MP, dan memiliki baterai berkapasitas 5000 mAh.
Kalau kamu jatuh cinta dengan smartphone ini, kamu perlu meminangnya dengan harga sekitar Rp2,6 juta.

LG V40 ThinQ
Meski tidak sepopuler Samsung, namun LG memiliki sebuah kamera belakang yang dibekali dengan lensa ultrawide. Smartphone ini menggunakan prosesor Octa-core (4x2.7 GHz Kryo 385 Gold & 4x1.7 GHz Kryo 385 Silver), memori RAM 6 GB, memori internal 64/128 GB, kamera depan Dual 8 + 5 MP, kamera belakang Triple 12 + 12 + 16 MP, dan memiliki baterai berkapasitas 3300 mAh.
Untuk harganya sendiri, LG V40 ThinQ dibanderol dengan harga sekitar Rp10,7 juta lho!

Xiaomi Mi 9
Nggak mau kalah, Xiaomi juga menghadirkan smartphone yang dibekali dengan lensa ultrawide. Untuk spesifikasinya, smartphone ini menggunakan prosesor Octa-core (1x2.84 GHz Kryo 485 & 3x2.42 GHz Kryo 485 & 4x1.8 GHz Kryo 485), memori RAM 6/8 GB, memori internal 128/64 GB, kamera depan 20 MP, kamera belakang Triple 48 + 16 + 12 MP, dan memiliki baterai berkapasitas 3300 mAh.
Xiaomi Mi 9 dibanderol dengan harga sekitar Rp9,1 juta. Jadi pengen beli ya?

ZTE Axon 9 Pro
Selain memiliki lensa ultrawide, smartphone ini juga punya baterai dengan daya besar, dan cocok buat kamu yang suka traveling. Untuk spesifikasinya sendiri, smartphone ini mengusung penggunaan prosesor Octa-core (4x2.65 GHz Kryo 385 Gold & 4x1.76 GHz Kryo 385 Silver), memori RAM 6 GB, memori internal 128 GB, kamera depan 20 MP, kamera belakang Dual 12 + 20 MP, dan memiliki baterai berkapasitas 4000 mAh.
Pengen punya smartphone yang satu ini? Kamu harus menyiapkan budget sekitar Rp13 juta lho.

Vivo V15
Smartphone ini hadir dengan konsep triple kamera berlensa ultrawide, smartphone ini juga recommended banget buat para traveler. Untuk spesifikasi, smartphone ini mengusung penggunaan prosesor Octa-core (4x2.1 GHz Cortex-A73 & 4x2.0 GHz Cortex-A53), memori RAM 6 GB, memori internal 128 GB, kamera depan 32 MP, kamera belakang Triple 12 + 8 + 5 MP, dan memiliki baterai berkapasitas 4000 mAh.
Untuk bisa memiliki smartphone ini, kamu hanya perlu menyediakan budget sekitar Rp4,3 juta.
Soffi Amira P.
[email protected]

Side.id - Media Kawasan Alam Sutera, BSD dan Gading Serpong

Merupakan media untuk memberikan rekomendasi tempat yang berdasarkan lokasi, rating, dan kategori yang diinginkan. Sudah punya usaha bisnis dan ingin menyampaikan profil bisnis Anda kepada pembaca setia? Daftarkan sekarang! Gratis!
Home > Blog > Features > Cocok Buat Motret, 5 Smartphone Ini Punya Lensa Ultrawide Lho!

Cocok Buat Motret, 5 Smartphone Ini Punya Lensa Ultrawide Lho!

24 March 2019 17:25 WIB
Features
Lensa ultrawide merupakan sebuah lensa yang bisa menangkap objek gambar dengan sudut pandang yang lebih luas, sehingga lensa ini banyak digunakan oleh fotografer yang suka memotret alam.

Seiring berjalannya waktu, lensa ultrawide juga sudah mulai diaplikasikan ke beberapa smartphone. Buat kamu yang suka memotret alam, nggak ada salahnya kalau memilih salah satu dari beberapa smartphone berlensa ultrawide di bawah ini.

Samsung Galaxy M20
Smartphone ini adalah varian smartphone premium dari Samsung yang menyuguhkan teknologi, seperti penggunaan lensa ultrawide. Untuk spesifikasinya, smartphone ini mengusung penggunaan prosesor Octa-core (2x1.8 GHz Cortex-A73 & 6x1.6 GHz Cortex-A53), memori RAM 4/3 GB, memori internal 64/32 GB, kamera depan 8 MP, kamera belakang Dual 13 + 5 MP, dan memiliki baterai berkapasitas 5000 mAh.
Kalau kamu jatuh cinta dengan smartphone ini, kamu perlu meminangnya dengan harga sekitar Rp2,6 juta.

LG V40 ThinQ
Meski tidak sepopuler Samsung, namun LG memiliki sebuah kamera belakang yang dibekali dengan lensa ultrawide. Smartphone ini menggunakan prosesor Octa-core (4x2.7 GHz Kryo 385 Gold & 4x1.7 GHz Kryo 385 Silver), memori RAM 6 GB, memori internal 64/128 GB, kamera depan Dual 8 + 5 MP, kamera belakang Triple 12 + 12 + 16 MP, dan memiliki baterai berkapasitas 3300 mAh.
Untuk harganya sendiri, LG V40 ThinQ dibanderol dengan harga sekitar Rp10,7 juta lho!

Xiaomi Mi 9
Nggak mau kalah, Xiaomi juga menghadirkan smartphone yang dibekali dengan lensa ultrawide. Untuk spesifikasinya, smartphone ini menggunakan prosesor Octa-core (1x2.84 GHz Kryo 485 & 3x2.42 GHz Kryo 485 & 4x1.8 GHz Kryo 485), memori RAM 6/8 GB, memori internal 128/64 GB, kamera depan 20 MP, kamera belakang Triple 48 + 16 + 12 MP, dan memiliki baterai berkapasitas 3300 mAh.
Xiaomi Mi 9 dibanderol dengan harga sekitar Rp9,1 juta. Jadi pengen beli ya?

ZTE Axon 9 Pro
Selain memiliki lensa ultrawide, smartphone ini juga punya baterai dengan daya besar, dan cocok buat kamu yang suka traveling. Untuk spesifikasinya sendiri, smartphone ini mengusung penggunaan prosesor Octa-core (4x2.65 GHz Kryo 385 Gold & 4x1.76 GHz Kryo 385 Silver), memori RAM 6 GB, memori internal 128 GB, kamera depan 20 MP, kamera belakang Dual 12 + 20 MP, dan memiliki baterai berkapasitas 4000 mAh.
Pengen punya smartphone yang satu ini? Kamu harus menyiapkan budget sekitar Rp13 juta lho.

Vivo V15
Smartphone ini hadir dengan konsep triple kamera berlensa ultrawide, smartphone ini juga recommended banget buat para traveler. Untuk spesifikasi, smartphone ini mengusung penggunaan prosesor Octa-core (4x2.1 GHz Cortex-A73 & 4x2.0 GHz Cortex-A53), memori RAM 6 GB, memori internal 128 GB, kamera depan 32 MP, kamera belakang Triple 12 + 8 + 5 MP, dan memiliki baterai berkapasitas 4000 mAh.
Untuk bisa memiliki smartphone ini, kamu hanya perlu menyediakan budget sekitar Rp4,3 juta.
Soffi Amira P.
[email protected]
Baru Dibuka

Lumiere Kitchen & Wardrobe

Jl. Kp. Dongkol, Tangerang, Banten, 15320

Buka pukul 10:00 - 18:00 Tutup

Side.id - Media Kawasan Alam Sutera, BSD dan Gading Serpong

Merupakan media untuk memberikan rekomendasi tempat yang berdasarkan lokasi, rating, dan kategori yang diinginkan. Sudah punya usaha bisnis dan ingin menyampaikan profil bisnis Anda kepada pembaca setia? Daftarkan sekarang! Gratis!