SHARE
Home > News > Entertainment > Etoile Dance Center Gelar Kompetisi "The Floor Throne Vol.5"
Etoile Dance Center Gelar Kompetisi "The Floor Throne Vol.5"

Etoile Dance Center Gelar Kompetisi "The Floor Throne Vol.5"

17 November 2019 00:27 WIB Etoile Dance Center The Floor Throne Vol.5 Dance Gading Serpong JHL Solitaire Hotel Entertainment

Etoile Dance Center sebagai salah satu pendidikan tari terbaik di Gading Serpong, kembali menyelenggarakan dance competition yang bertajuk “The Floor Throne Vol. 5”.

Kompetisi tersebut diadakan di Sky Ballroom JHL Solitaire Hotel, Gading Serpong, Tangerang, pada Sabtu (16/11/2019).

Etoile Dance Center menggelar kompetisi dance dengan tajuk "The Floor Throne Vol. 5"
Etoile Dance Center menggelar kompetisi dance dengan tajuk "The Floor Throne Vol. 5". (Side.id/Andhika)

Memasuki tahun ke-5, The Floor Throne menghadirkan kompetisi dalam berbagai kategori, mulai dari Crew Battle, 1 vs 1 Open Style Battle, Dance Competition, hingga Showcase Competition. Tahun ini, The Floor Throne menambah satu kategori baru, yaitu Solo/Duo Showcase.

“Ini merupakan acara rutin yang diadakan oleh Etoile Dance Center, salah satu tujuannya agar para dancer dari luar maupun Indonesia bisa bertukar ilmu mengenai perbedaan culture dance dari masing-masing negara,” ucap Founder Etoile Dance Center, Angelina saat ditemui Side.id, Sabtu (16/11/2019).

Jumlah pesertanya mencapai 150 orang
Kompetisi dance tersebut diikuti oleh 150 peserta dari seluruh Indonesia. (Side.id/Andhika)

Ia menjelaskan, setiap tahunnya animo peserta semakin meningkat. Hal itu terbukti dari pendaftaran peserta yang awalnya hanya dibatasi 30 orang, bertambah menjadi 60 peserta untuk kategori solo/duo showcase competition. Jumlah peserta kali ini mencapai 150 orang, dan bersaing untuk memperebutkan hadiah puluhan juta rupiah.

Berbeda dengan tahun sebelumnya, Etoile Dance Center menghadirkan berbagai juri Internasional seperti Mr. Wiggles (Amerika Serikat), Archie Burnett (Amerika Serikat), Stylez’C (Swiss), Jaja Vankova (Amerika Serikat), Zaihar (Singapura), dan Gebinat (Indonesia).

Etoile Dance Center menghadirkan berbagai juri internasional
Etoile Dance Center menghadirkan berbagai juri internasional. (Side.id/Andhika)

Selain itu, Etoile Dance Center juga akan mengadakan workshop “Enquiries Vol. 3” pada 17 November 2019 di Etoile Dance Center, Ruko Paramount Gadget A/ 21-23, Gading Serpong, Tangerang. Untuk informasi lebih lanjut, kamu bisa cek di Instagram @etoiledancecenter.


Side.id - Media Kawasan Alam Sutera, BSD dan Gading Serpong

Merupakan media untuk memberikan rekomendasi tempat yang berdasarkan lokasi, rating, dan kategori yang diinginkan. Sudah punya usaha bisnis dan ingin menyampaikan profil bisnis Anda kepada pembaca setia? Daftarkan sekarang! Gratis!
Home > Blog > Entertainment > Etoile Dance Center Gelar Kompetisi "The Floor Throne Vol.5"

Etoile Dance Center Gelar Kompetisi "The Floor Throne Vol.5"

17 November 2019 00:27 WIB
Etoile Dance Center The Floor Throne Vol.5 Dance Gading Serpong JHL Solitaire Hotel Entertainment

Etoile Dance Center sebagai salah satu pendidikan tari terbaik di Gading Serpong, kembali menyelenggarakan dance competition yang bertajuk “The Floor Throne Vol. 5”.

Kompetisi tersebut diadakan di Sky Ballroom JHL Solitaire Hotel, Gading Serpong, Tangerang, pada Sabtu (16/11/2019).

Etoile Dance Center menggelar kompetisi dance dengan tajuk "The Floor Throne Vol. 5"
Etoile Dance Center menggelar kompetisi dance dengan tajuk "The Floor Throne Vol. 5". (Side.id/Andhika)

Memasuki tahun ke-5, The Floor Throne menghadirkan kompetisi dalam berbagai kategori, mulai dari Crew Battle, 1 vs 1 Open Style Battle, Dance Competition, hingga Showcase Competition. Tahun ini, The Floor Throne menambah satu kategori baru, yaitu Solo/Duo Showcase.

“Ini merupakan acara rutin yang diadakan oleh Etoile Dance Center, salah satu tujuannya agar para dancer dari luar maupun Indonesia bisa bertukar ilmu mengenai perbedaan culture dance dari masing-masing negara,” ucap Founder Etoile Dance Center, Angelina saat ditemui Side.id, Sabtu (16/11/2019).

Jumlah pesertanya mencapai 150 orang
Kompetisi dance tersebut diikuti oleh 150 peserta dari seluruh Indonesia. (Side.id/Andhika)

Ia menjelaskan, setiap tahunnya animo peserta semakin meningkat. Hal itu terbukti dari pendaftaran peserta yang awalnya hanya dibatasi 30 orang, bertambah menjadi 60 peserta untuk kategori solo/duo showcase competition. Jumlah peserta kali ini mencapai 150 orang, dan bersaing untuk memperebutkan hadiah puluhan juta rupiah.

Berbeda dengan tahun sebelumnya, Etoile Dance Center menghadirkan berbagai juri Internasional seperti Mr. Wiggles (Amerika Serikat), Archie Burnett (Amerika Serikat), Stylez’C (Swiss), Jaja Vankova (Amerika Serikat), Zaihar (Singapura), dan Gebinat (Indonesia).

Etoile Dance Center menghadirkan berbagai juri internasional
Etoile Dance Center menghadirkan berbagai juri internasional. (Side.id/Andhika)

Selain itu, Etoile Dance Center juga akan mengadakan workshop “Enquiries Vol. 3” pada 17 November 2019 di Etoile Dance Center, Ruko Paramount Gadget A/ 21-23, Gading Serpong, Tangerang. Untuk informasi lebih lanjut, kamu bisa cek di Instagram @etoiledancecenter.

Baru Dibuka

Glory Petshop - Alam Sutera

, Tangerang, Banten, 15143

Buka pukul 09:30 - 21:00 Tutup

Side.id - Media Kawasan Alam Sutera, BSD dan Gading Serpong

Merupakan media untuk memberikan rekomendasi tempat yang berdasarkan lokasi, rating, dan kategori yang diinginkan. Sudah punya usaha bisnis dan ingin menyampaikan profil bisnis Anda kepada pembaca setia? Daftarkan sekarang! Gratis!