SHARE
Home > News > News > GKY BSD dan Dinkes Tangsel Gelar Vaksinasi COVID-19
GKY BSD dan Dinkes Tangsel Gelar Vaksinasi COVID-19

GKY BSD dan Dinkes Tangsel Gelar Vaksinasi COVID-19

10 August 2021 12:06 WIB Dinkes Tangsel Merahputih Vaksinasi COVID-19 News BSD

GKY bekerja sama dengan Dinas Kesehatan Tangerang Selatan untuk menggelar program vaksinasi COVID-19 gratis bagi masyarakat berusia 12 tahun ke atas dan wanita hamil. Program vaksinasi ini akan digelar pada 18 – 21 Agustus 2021.

Selain itu, GKY BSD juga bekerja sama dengan Klinik Shalom BSD City. Nantinya, jenis vaksin yang akan digunakan adalah Sinovac. Bagi kamu yang ingin mengikuti program vaksinasi ini, maka bisa melakukan pendaftaran melalui link http://bit.ly/vaksingkybsd2. Selain itu, program vaksinasi tersebu tidak melayani on the spot.

GKY BSD dan Dinkes Tangsel menggelar vaksinasi COVID-19
GKY BSD dan Dinkes Tangsel menggelar vaksinasi COVID-19. (Instagram/@gkybsd)

Baca juga: Percepat Herd Immunity, Pemkab Tangerang Hadirkan Mobil Vaksinasi Keliling

Khusus undangan (walk-in), nantinya akan diberikan jika dosis vaksin masih tersedia. Jika sudah masuk ke link di atas, maka ada beberapa persyaratan yang harus diperhatikan. Berikut adalah ketentuannya:

  1. Mengisi NIK sesuai KTP
  2. Mengisi data diri sesuai KTP
  3. Mengisi nomer telepon WhatsApp yang aktif
  4. Mengisi domisili kelurahan tempat tinggal
  5. Mengisi dosis ke berapa ingin melakukan vaksin tersebut
  6. Jika vaksin kedua, kamu akan ditanyakan kapan dosis pertama dilakukan
  7. Setelah itu, kamu tinggal menunggu WhatsApp yang masuk untuk menerima program vaksinasi

Sebelum melakukan vaksinasi, GKY BSD menyarankan untuk melakukan konsultasi dengan dokter terlebih dahulu apabila:

  • Memiliki penyakit bawaan atau riwayat sakit berat (tidak bisa diatasi dengan obat genetik)
  • Wanita hamil atau sedang menyusui
  • Sudah tiga bulan sembuh dari COVID-19 (jika pernah terpapar)

Sebelum kamu mengunjungi lokasi vaksin di area GKY BSD City, pastikan kamu menerapkan protokol kesehatan yang ketat, seperti selalu memakai masker, mencuci tangan dengan sabun, menghindari kerumunan, dan menjaga jarak. Untuk informasi lebih lanjut, kamu bisa cek Instagram @gkybsd dan @dinaskesehatantangsel. (NAT)

Baca juga: Mengenal Jenis Vaksin COVID-19, Apa Saja Perbedaannya?

Soffi Amira P.
[email protected]

Side.id - Media Kawasan Alam Sutera, BSD dan Gading Serpong

Merupakan media untuk memberikan rekomendasi tempat yang berdasarkan lokasi, rating, dan kategori yang diinginkan. Sudah punya usaha bisnis dan ingin menyampaikan profil bisnis Anda kepada pembaca setia? Daftarkan sekarang! Gratis!
Home > Blog > News > GKY BSD dan Dinkes Tangsel Gelar Vaksinasi COVID-19

GKY BSD dan Dinkes Tangsel Gelar Vaksinasi COVID-19

10 August 2021 12:06 WIB
Dinkes Tangsel Merahputih Vaksinasi COVID-19 News BSD

GKY bekerja sama dengan Dinas Kesehatan Tangerang Selatan untuk menggelar program vaksinasi COVID-19 gratis bagi masyarakat berusia 12 tahun ke atas dan wanita hamil. Program vaksinasi ini akan digelar pada 18 – 21 Agustus 2021.

Selain itu, GKY BSD juga bekerja sama dengan Klinik Shalom BSD City. Nantinya, jenis vaksin yang akan digunakan adalah Sinovac. Bagi kamu yang ingin mengikuti program vaksinasi ini, maka bisa melakukan pendaftaran melalui link http://bit.ly/vaksingkybsd2. Selain itu, program vaksinasi tersebu tidak melayani on the spot.

GKY BSD dan Dinkes Tangsel menggelar vaksinasi COVID-19
GKY BSD dan Dinkes Tangsel menggelar vaksinasi COVID-19. (Instagram/@gkybsd)

Baca juga: Percepat Herd Immunity, Pemkab Tangerang Hadirkan Mobil Vaksinasi Keliling

Khusus undangan (walk-in), nantinya akan diberikan jika dosis vaksin masih tersedia. Jika sudah masuk ke link di atas, maka ada beberapa persyaratan yang harus diperhatikan. Berikut adalah ketentuannya:

  1. Mengisi NIK sesuai KTP
  2. Mengisi data diri sesuai KTP
  3. Mengisi nomer telepon WhatsApp yang aktif
  4. Mengisi domisili kelurahan tempat tinggal
  5. Mengisi dosis ke berapa ingin melakukan vaksin tersebut
  6. Jika vaksin kedua, kamu akan ditanyakan kapan dosis pertama dilakukan
  7. Setelah itu, kamu tinggal menunggu WhatsApp yang masuk untuk menerima program vaksinasi

Sebelum melakukan vaksinasi, GKY BSD menyarankan untuk melakukan konsultasi dengan dokter terlebih dahulu apabila:

  • Memiliki penyakit bawaan atau riwayat sakit berat (tidak bisa diatasi dengan obat genetik)
  • Wanita hamil atau sedang menyusui
  • Sudah tiga bulan sembuh dari COVID-19 (jika pernah terpapar)

Sebelum kamu mengunjungi lokasi vaksin di area GKY BSD City, pastikan kamu menerapkan protokol kesehatan yang ketat, seperti selalu memakai masker, mencuci tangan dengan sabun, menghindari kerumunan, dan menjaga jarak. Untuk informasi lebih lanjut, kamu bisa cek Instagram @gkybsd dan @dinaskesehatantangsel. (NAT)

Baca juga: Mengenal Jenis Vaksin COVID-19, Apa Saja Perbedaannya?

Soffi Amira P.
[email protected]
Baru Dibuka

Glory Petshop - Alam Sutera

, Tangerang, Banten, 15143

Buka pukul 09:30 - 21:00 Tutup

Side.id - Media Kawasan Alam Sutera, BSD dan Gading Serpong

Merupakan media untuk memberikan rekomendasi tempat yang berdasarkan lokasi, rating, dan kategori yang diinginkan. Sudah punya usaha bisnis dan ingin menyampaikan profil bisnis Anda kepada pembaca setia? Daftarkan sekarang! Gratis!