SHARE
Home > News > F & B > Jangan Takut Lapar di ICEFEST 2019, Ada Berbagai Kuliner Lezat yang Bisa Kamu Coba!
Jangan Takut Lapar di ICEFEST 2019, Ada Berbagai

Jangan Takut Lapar di ICEFEST 2019, Ada Berbagai Kuliner Lezat yang Bisa Kamu Coba!

21 December 2019 22:00 WIB FNB BSD Icefest 2019 ICE BSD Entertainment

IIG Events bersama BCA sebagai sponsor utama, untuk pertama kalinya mempersembahkan The Biggest Expo & Festival ICEFEST 2019.

Festival keluarga ini resmi dibuka pada 19 Desember 2019 lalu. ICEFEST 2019 berlangsung selama 11 hari, mulai dari 19 Desember - 29 Desember 2019 di ICE BSD City, Tangerang.

icefest 2019
ICEFEST 2019 hadir sebagai hiburan untuk mengisi liburan bersama keluarga mulai dari tanggal 19-29 Desember 2019. (Side.id/Prasso)

ICEFEST hadir untuk memberikan hiburan kepada seluruh anggota keluarga dengan konsep tematik desa musim dingin, yang menggabungkan expo dan festival untuk mengisi liburan akhir tahun keluarga.

Bisa dikatakan, jika ICEFEST merupakan destinasi paket lengkap untuk liburan akhir tahun untuk ibu, ayah, dan anak. Sebab, terdapat berbagai wahana bermain anak dan berbagai promo diskon produk branded menarik.

Bagi kamu yang ingin mencari makan ataupun sekadar beristirahat, ICEFEST memiliki Food Market by Crystaline yang menyediakan berbagai tenant kuliner di Hall 10 ICE BSD City.

ragam kuliner
Terdapat lebih dari 70 tenant kuliner yang bisa kamu pilih di ICEFEST 2019. (Side.id/Prassso)

Ada lebih dari 70 tenant kuliner yang terbagi menjadi beberapa area, yaitu Area Non Halal, Area Japanese Food, Area Indonesia Food, dan Area Western Food.

Berbagai tenant yang hadir adalah Master Pedas Bali, Oh My Taco Express, Pepper Launch Express, Burger Bener, Iga Babi Ajung, Bakso Boedjangan, Ninety Nien, dan masih banyak lainnya.

Tidak hanya makanan besar saja, ada berbagai jajanan dan dessert yang bisa dinikmati, mulai dari Origins Authentic, Cake Lekker dan Tahu Gejrot, Alberto Italian Gelato, Crackcone, Piggy Ball, dan masih banyak lainnya. Jadi, jangan takut kelaparan ya kalau ke ICEFEST 2019!

Untuk tiket masuknya, kamu akan dikenakan biaya senilai Rp 50.000 (jika menggunakan promo BCA menjadi Rp 40.000. Untuk informasi lebih lanjut, kamu bisa cek di Instagram @icefestid.


Side.id - Media Kawasan Alam Sutera, BSD dan Gading Serpong

Merupakan media untuk memberikan rekomendasi tempat yang berdasarkan lokasi, rating, dan kategori yang diinginkan. Sudah punya usaha bisnis dan ingin menyampaikan profil bisnis Anda kepada pembaca setia? Daftarkan sekarang! Gratis!
Home > Blog > F & B > Jangan Takut Lapar di ICEFEST 2019, Ada Berbagai Kuliner Lezat yang Bisa Kamu Coba!

Jangan Takut Lapar di ICEFEST 2019, Ada Berbagai Kuliner Lezat yang Bisa Kamu Coba!

21 December 2019 22:00 WIB
FNB BSD Icefest 2019 ICE BSD Entertainment

IIG Events bersama BCA sebagai sponsor utama, untuk pertama kalinya mempersembahkan The Biggest Expo & Festival ICEFEST 2019.

Festival keluarga ini resmi dibuka pada 19 Desember 2019 lalu. ICEFEST 2019 berlangsung selama 11 hari, mulai dari 19 Desember - 29 Desember 2019 di ICE BSD City, Tangerang.

icefest 2019
ICEFEST 2019 hadir sebagai hiburan untuk mengisi liburan bersama keluarga mulai dari tanggal 19-29 Desember 2019. (Side.id/Prasso)

ICEFEST hadir untuk memberikan hiburan kepada seluruh anggota keluarga dengan konsep tematik desa musim dingin, yang menggabungkan expo dan festival untuk mengisi liburan akhir tahun keluarga.

Bisa dikatakan, jika ICEFEST merupakan destinasi paket lengkap untuk liburan akhir tahun untuk ibu, ayah, dan anak. Sebab, terdapat berbagai wahana bermain anak dan berbagai promo diskon produk branded menarik.

Bagi kamu yang ingin mencari makan ataupun sekadar beristirahat, ICEFEST memiliki Food Market by Crystaline yang menyediakan berbagai tenant kuliner di Hall 10 ICE BSD City.

ragam kuliner
Terdapat lebih dari 70 tenant kuliner yang bisa kamu pilih di ICEFEST 2019. (Side.id/Prassso)

Ada lebih dari 70 tenant kuliner yang terbagi menjadi beberapa area, yaitu Area Non Halal, Area Japanese Food, Area Indonesia Food, dan Area Western Food.

Berbagai tenant yang hadir adalah Master Pedas Bali, Oh My Taco Express, Pepper Launch Express, Burger Bener, Iga Babi Ajung, Bakso Boedjangan, Ninety Nien, dan masih banyak lainnya.

Tidak hanya makanan besar saja, ada berbagai jajanan dan dessert yang bisa dinikmati, mulai dari Origins Authentic, Cake Lekker dan Tahu Gejrot, Alberto Italian Gelato, Crackcone, Piggy Ball, dan masih banyak lainnya. Jadi, jangan takut kelaparan ya kalau ke ICEFEST 2019!

Untuk tiket masuknya, kamu akan dikenakan biaya senilai Rp 50.000 (jika menggunakan promo BCA menjadi Rp 40.000. Untuk informasi lebih lanjut, kamu bisa cek di Instagram @icefestid.

Baru Dibuka

Glory Petshop - Alam Sutera

, Tangerang, Banten, 15143

Buka pukul 09:30 - 21:00 Tutup

Side.id - Media Kawasan Alam Sutera, BSD dan Gading Serpong

Merupakan media untuk memberikan rekomendasi tempat yang berdasarkan lokasi, rating, dan kategori yang diinginkan. Sudah punya usaha bisnis dan ingin menyampaikan profil bisnis Anda kepada pembaca setia? Daftarkan sekarang! Gratis!