SHARE
Home > News > News > MAXIMA 2019: Pameran HoME Hadirkan 67 Organisasi dan UKM
MAXIMA 2019 Universitas Multimedia Nusantara

MAXIMA 2019: Pameran HoME Hadirkan 67 Organisasi dan UKM

15 August 2019 17:25 WIB UMN MAXIMA 2019

Kali ini, Universitas Multimedia Nusantara (UMN) kembali mengadakan rangkaian acara menuju MAXIMA 2019. Rangkaian acara tersebut adalah Hall of Maxima Exhibition (HoME). HoME merupakan pameran yang ditujukan untuk organisasi mahasiswa di Universitas Multimedia Nusantara (UMN), yang berpartisipasi di MAXIMA.

Buka Juga: UMN, Kampus Unik di Serpong yang Punya Jurusan Anti-Mainstream!


MAXIMA 2019

“HoME ini merupakan pameran untuk organisasi yang berpartisipasi di MAXIMA, di HoME ini kita memamerkan barang-barang yang representatif ataupun prestasi yang sudah diraih oleh organisasi-organisasi tersebut,” jelas Ketua Maxima 2019, Novi Thedora saat ditemui Side.id, Kamis (15/8/2019).

Buka Juga: “Sehat Luar Dalam” UMN Adakan Cek Kesehatan Gratis!

Terdapat 67 Organisasi dan Unit Kegiatan Mahasiswa (UKM) UMN yang ikut berpartisipasi pada pameran ini, mulai dari Ikatan Mahasiswa Ilmu Informatika (IMKOM), Himpunan Mahasiswa Informatika (HMIF), Himpunan Mahasiswa Sistem Informasi (HIMSI), Himpunan Mahasiswa Film, Televisi (HMFTV), Himpunan Mahasiswa Desain Komunikasi Visual (HMDKV), OBSCURA, Ultima Sonora, hingga MUFOMIC.

MAXIMA 2019

Tak hanya pameran, HoME juga menghadirkan live acoustic setiap pukul 14.00-15.00 WIV dengan tema yang berbeda setiap harinya, mulai dari jazz, pop, indie, hingga lagu-lagu dari Disney. HoME sendiri berlangsung di Function Hall UMN.

Buka Juga: Pameran Interior HOMEDEC 2019 Kembali Hadir di ICE BSD!

MAXIMA 2019

Selain itu, ada photobooth yang menjadi wadah bagi para mahasiswa untuk mengekspresikan dirinya dalam berfoto. Bekerja sama dengan Kompas Gramedia, MAXIMA mengadakan photo challenge dengan hadiah Mi Powerbank 10000 mAh bagi tiga orang pemenang.

MAXIMA 2019

All Photos By Andreas Side.id

Hall of Maxima Exhibition (HoME) ini bertujuan agar mahasiswa dapat mengenal lebih dalam mengenai organisasi yang ada di UMN, serta menimbulkan rasa ingin tahu terhadap acara puncak MAXIMA yang akan selenggarakan pada 31 Agustus mendatang.

Buka Juga: Wih, UMN Terpilih Menjadi Kampus Banten Maju 2019!


Side.id - Media Kawasan Alam Sutera, BSD dan Gading Serpong

Merupakan media untuk memberikan rekomendasi tempat yang berdasarkan lokasi, rating, dan kategori yang diinginkan. Sudah punya usaha bisnis dan ingin menyampaikan profil bisnis Anda kepada pembaca setia? Daftarkan sekarang! Gratis!
Home > Blog > News > MAXIMA 2019: Pameran HoME Hadirkan 67 Organisasi dan UKM

MAXIMA 2019: Pameran HoME Hadirkan 67 Organisasi dan UKM

15 August 2019 17:25 WIB
UMN MAXIMA 2019

Kali ini, Universitas Multimedia Nusantara (UMN) kembali mengadakan rangkaian acara menuju MAXIMA 2019. Rangkaian acara tersebut adalah Hall of Maxima Exhibition (HoME). HoME merupakan pameran yang ditujukan untuk organisasi mahasiswa di Universitas Multimedia Nusantara (UMN), yang berpartisipasi di MAXIMA.

Buka Juga: UMN, Kampus Unik di Serpong yang Punya Jurusan Anti-Mainstream!


MAXIMA 2019

“HoME ini merupakan pameran untuk organisasi yang berpartisipasi di MAXIMA, di HoME ini kita memamerkan barang-barang yang representatif ataupun prestasi yang sudah diraih oleh organisasi-organisasi tersebut,” jelas Ketua Maxima 2019, Novi Thedora saat ditemui Side.id, Kamis (15/8/2019).

Buka Juga: “Sehat Luar Dalam” UMN Adakan Cek Kesehatan Gratis!

Terdapat 67 Organisasi dan Unit Kegiatan Mahasiswa (UKM) UMN yang ikut berpartisipasi pada pameran ini, mulai dari Ikatan Mahasiswa Ilmu Informatika (IMKOM), Himpunan Mahasiswa Informatika (HMIF), Himpunan Mahasiswa Sistem Informasi (HIMSI), Himpunan Mahasiswa Film, Televisi (HMFTV), Himpunan Mahasiswa Desain Komunikasi Visual (HMDKV), OBSCURA, Ultima Sonora, hingga MUFOMIC.

MAXIMA 2019

Tak hanya pameran, HoME juga menghadirkan live acoustic setiap pukul 14.00-15.00 WIV dengan tema yang berbeda setiap harinya, mulai dari jazz, pop, indie, hingga lagu-lagu dari Disney. HoME sendiri berlangsung di Function Hall UMN.

Buka Juga: Pameran Interior HOMEDEC 2019 Kembali Hadir di ICE BSD!

MAXIMA 2019

Selain itu, ada photobooth yang menjadi wadah bagi para mahasiswa untuk mengekspresikan dirinya dalam berfoto. Bekerja sama dengan Kompas Gramedia, MAXIMA mengadakan photo challenge dengan hadiah Mi Powerbank 10000 mAh bagi tiga orang pemenang.

MAXIMA 2019

All Photos By Andreas Side.id

Hall of Maxima Exhibition (HoME) ini bertujuan agar mahasiswa dapat mengenal lebih dalam mengenai organisasi yang ada di UMN, serta menimbulkan rasa ingin tahu terhadap acara puncak MAXIMA yang akan selenggarakan pada 31 Agustus mendatang.

Buka Juga: Wih, UMN Terpilih Menjadi Kampus Banten Maju 2019!

Baru Dibuka

Lumiere Kitchen & Wardrobe

Jl. Kp. Dongkol, Tangerang, Banten, 15320

Buka pukul 10:00 - 18:00 Tutup

Side.id - Media Kawasan Alam Sutera, BSD dan Gading Serpong

Merupakan media untuk memberikan rekomendasi tempat yang berdasarkan lokasi, rating, dan kategori yang diinginkan. Sudah punya usaha bisnis dan ingin menyampaikan profil bisnis Anda kepada pembaca setia? Daftarkan sekarang! Gratis!