SHARE
Home > News > News > Politik Milenial Menurut Kacamata Seorang Ardy Susanto

Politik Milenial Menurut Kacamata Seorang Ardy Susanto

13 December 2018 19:13 WIB Ardy Susanto

Tahun 2019 nanti kita akan memilih secara serentak, mulai dari Pemilihan Presiden (Pilpres) sampai Pemilihan Legislatif (Pileg). Persiapan pun sudah dilakukan bakal calon legislatif dan bakal calon Presiden dan Wakil Presiden. Menurut pengamat politik Voxpop Center Pangi S Chaniago, jumlah pemilih kaum milenial jumlahnya bisa mencapai 40%.

Maka dari itu banyak sekali Bacaleg dan Bacapres yang menginginkan suara milenial ini untuk pemilihan 2019 nanti. Kali ini Tim Side.id kedatangan tamu dari salah satu Bakal Calon Legislatif (Bacaleg) yaitu Ardy Susanto SH untuk ngobrol-ngobrol seputar politik milenial, yang perlu kita ketahui karena jumlah pemilih milenials memiliki angka yang cukup signifikan memberikan pengaruh serta porsi yang kuat untuk pilpres tahun 2019.

Ardy Susanto SH sekarang menjabat sebagai Ketua Umum DPP IPTI dan siap menyalonkan dirinya sebagai Caleg untuk DPR RI meliputi Kabupaten Tangerang, Kota Tanegrang, dan Kota Tangerang Selatan pada pemilu 2019 nanti. Ardy sudah mulai memasuki dunia politik ketika tahun 2009, saat itu menjabat sebagai Staf Ahli Anggota DPR RI. Saat ini ia pun mempunyai pesan-pesan untuk kaum milenial yang masih apatis untuk segera melek politik.

“Pemilih milenial sekarang ini lagi banyak-banyaknya, salah satu strategi yang saya pakai yaitu dengan sosialisasi ke anak-anak muda dengan gaya yang lebih muda, selain itu banyak juga komunitas-komunitas yang sudah saya bantu melalui organisasi yang saya jalankan,” ujar Ardy kepada tim Side.id.

All Photo by Prassso Side.id

“Kita harus bikin berbagai media-media perkenalan, salah satunya melalui media sosial ini, kita harus bikin yang eyecatching untuk menarik minat kaum milenial ini supaya melek berpolitik, melalui cara-cara atau pendekatan yang berbeda”.

Ardy menambahkan, kaum milenial Jangan sampai menjadi apatis, dimulai dari kesadaran diri sendiri harus mulai untuk peduli dengan lingkungan, lalu dengan urusan negara ini khususnya saat Pemilu 2019.

Baru Dibuka

Glory Petshop - Alam Sutera

, Tangerang, Banten, 15143

Buka pukul 09:30 - 21:00 Buka

Side.id - Media Kawasan Alam Sutera, BSD dan Gading Serpong

Merupakan media untuk memberikan rekomendasi tempat yang berdasarkan lokasi, rating, dan kategori yang diinginkan. Sudah punya usaha bisnis dan ingin menyampaikan profil bisnis Anda kepada pembaca setia? Daftarkan sekarang! Gratis!
Home > Blog > News > Politik Milenial Menurut Kacamata Seorang Ardy Susanto

Politik Milenial Menurut Kacamata Seorang Ardy Susanto

13 December 2018 19:13 WIB
Ardy Susanto

Tahun 2019 nanti kita akan memilih secara serentak, mulai dari Pemilihan Presiden (Pilpres) sampai Pemilihan Legislatif (Pileg). Persiapan pun sudah dilakukan bakal calon legislatif dan bakal calon Presiden dan Wakil Presiden. Menurut pengamat politik Voxpop Center Pangi S Chaniago, jumlah pemilih kaum milenial jumlahnya bisa mencapai 40%.

Maka dari itu banyak sekali Bacaleg dan Bacapres yang menginginkan suara milenial ini untuk pemilihan 2019 nanti. Kali ini Tim Side.id kedatangan tamu dari salah satu Bakal Calon Legislatif (Bacaleg) yaitu Ardy Susanto SH untuk ngobrol-ngobrol seputar politik milenial, yang perlu kita ketahui karena jumlah pemilih milenials memiliki angka yang cukup signifikan memberikan pengaruh serta porsi yang kuat untuk pilpres tahun 2019.

Ardy Susanto SH sekarang menjabat sebagai Ketua Umum DPP IPTI dan siap menyalonkan dirinya sebagai Caleg untuk DPR RI meliputi Kabupaten Tangerang, Kota Tanegrang, dan Kota Tangerang Selatan pada pemilu 2019 nanti. Ardy sudah mulai memasuki dunia politik ketika tahun 2009, saat itu menjabat sebagai Staf Ahli Anggota DPR RI. Saat ini ia pun mempunyai pesan-pesan untuk kaum milenial yang masih apatis untuk segera melek politik.

“Pemilih milenial sekarang ini lagi banyak-banyaknya, salah satu strategi yang saya pakai yaitu dengan sosialisasi ke anak-anak muda dengan gaya yang lebih muda, selain itu banyak juga komunitas-komunitas yang sudah saya bantu melalui organisasi yang saya jalankan,” ujar Ardy kepada tim Side.id.

All Photo by Prassso Side.id

“Kita harus bikin berbagai media-media perkenalan, salah satunya melalui media sosial ini, kita harus bikin yang eyecatching untuk menarik minat kaum milenial ini supaya melek berpolitik, melalui cara-cara atau pendekatan yang berbeda”.

Ardy menambahkan, kaum milenial Jangan sampai menjadi apatis, dimulai dari kesadaran diri sendiri harus mulai untuk peduli dengan lingkungan, lalu dengan urusan negara ini khususnya saat Pemilu 2019.

Baru Dibuka

Glory Petshop - Alam Sutera

, Tangerang, Banten, 15143

Buka pukul 09:30 - 21:00 Buka

Side.id - Media Kawasan Alam Sutera, BSD dan Gading Serpong

Merupakan media untuk memberikan rekomendasi tempat yang berdasarkan lokasi, rating, dan kategori yang diinginkan. Sudah punya usaha bisnis dan ingin menyampaikan profil bisnis Anda kepada pembaca setia? Daftarkan sekarang! Gratis!