Home > News > Entertainment > Scientia Square Park Rayakan Ramadan Lewat “The Great Feast” dan “Sunset Dinner”
Scientia Square Park Rayakan Ramadan Lewat “The Great Feast” dan “Sunset Dinner”
29 March 2023 13:44 WIB Scientia Square Park Ramadan 2023 Entertainment MerahputihScientia Square Park mengadakan rangkaian kegiatan menarik pada Ramadan tahun ini. Kali ini, Scientia Square Park turut merayakan momen bulan suci dengan mengadakan rangkaian “The Great Feast” dan berbuka puasa melalui program “Sunset Dinner”. Program tersebut dapat dinikmati oleh pasangan, anak-anak, hingga keluarga.
“The Great Feast” merupakan rangkaian acara yang meliputi special eid dance performance, easter cupcakes decorating, animal costume parade, carnival games, dan aktivitas menarik lainnya. Seluruh rangkaian acara tersebut cocok untuk mengisi akhir pekan atau libur Lebaran. Acara tersebut diadakan mulai dari 24 Maret hingga 21 Mei 2023.
Baca juga: Summarecon Mall Serpong Hadirkan The Majestic of Ramadan
Tiket masuk Scientia Square Park dapat dibeli secara online melalui situs web https://www.scientiasquarepark.com// Kemudian, kamu bisa masuk ke pilihan menu “Tickets”. Pada periode 21 April-1 Mei 2023, harga tiket masuknya adalah Rp95.000. Berikut ini adalah jadwal rangkaian acara “The Great Feast” 2023 di Scientia Square Park:
Jadwal dan Lokasi The Great Feast
- 24 Maret-30 April 2023
Floating Eid Wishes (17.00 WIB-selesai)
Lokasi: Central Pond
- 25, 26 Maret, dan 1, 2, 8, 9, 15, 16 April 2023
Tentang Senja on Sunset Dinner (17.30 WIB-selesai)
Lokasi: Amphitheater
- 24 Maret-21 Mei 2023
Carnival Games, Bunny Sack Race, Egg Spoon Race (09.00-11.00 WIB dan 14.00-16.00 WIB)
Egg Hunt (16.00-16.30 WIB)
Lokasi: Amphitheater
- 7, 8, 9 April 2023
Easter Cupcakes Decorating (15.00-16.30 WIB)
Lokasi: Hippie Peas Cafe
Giant Egg Painting (15.00-16.00 WIB)
Lokasi: Amphitheater
- 21-30 April 2023
Face Painting (15.00-18.00 WIB)
Special Eid Dance Performance (16.00-16.10 WIB dan 17.00-17.10 WIB)
Magic Show (17.10-17.55 WIB)
Lokasi: Amphitheater
Animal Costume Parade (16.30-17.00 WIB)
Lokasi: Surrounding SQP
- 7, 8, 9, 21-30 April 2023 dan 1, 6, 7, 13, 14, 20, 21 Mei 2023
Meet & Greet Gigantic Human (15.30-16.30 WIB dan 17.00-18.00 WIB)
Lokasi: Amphitheater
Baca juga: JHL Solitaire Sajikan Menu Buka Puasa, Harganya Mulai Rp20 Ribu!
Biaya Paket Tentang Senja on Sunset Dinner
Tentang Senja on Sunset Dinner menjadi salah satu layanan berbuka romantis yang diadakan oleh Scientia Square Park. Paket berbuka “Sunset Dinner” menjadi pilihan yang tepat untuk pasangan dan keluarga, karena ada pilihan paket untuk 2, 4, dan 10 orang.
Harganya sendiri sudah termasuk dengan tiket masuk serta meet and greet Alpaca. Nantinya, hidangan berbuka akan dimulai dengan appetizer dan minuman, hidangan utama, dan makanan pencuci mulut. Pastikan kamu telah melakukan reservasi terlebih dahulu melalui 081212140335. Berikut ini adalah harga, jadwal, dan menu di Sunset Dinner:
1. Harga
- Rp350.000 per2 pax
- Rp700.000 per 4 pax
- Rp1.500.000 per 10 pax
2. Jadwal
- 25 dan 26 Maret 2023
- 1, 2, 8, 9, 15, dan 16 April 2023
3. Menu Iftar
Appetizer & Drink:
- Freeflow Gorengan & Sweet Ice Tea
Main Course:
- Nasi Daun Jeruk
- Gulai Sapi
- Ayam Bakar
- Sate Ayam
- Stir fry buncis
- Sambal dan emping
Desserts:
- Pisang bakar gula aren
4. Aktivitas Tambahan
- Membuat Campfire Bread Stick
-
Rp50.000 untuk 2 tusuk dengan pilihan topping (CNN)
Baca juga: QBIG BSD City Gelar “Ramadan Blessing Bazaar” hingga 30 April
Soffi Amira P.
[email protected]
Related Article
Side.id - Media Kawasan Alam Sutera, BSD dan Gading Serpong
Merupakan media untuk memberikan rekomendasi tempat yang berdasarkan lokasi, rating, dan kategori yang diinginkan. Sudah punya usaha bisnis dan ingin menyampaikan profil bisnis Anda kepada pembaca setia? Daftarkan sekarang! Gratis!
Home > Blog > Entertainment > Scientia Square Park Rayakan Ramadan Lewat “The Great Feast” dan “Sunset Dinner”
Scientia Square Park Rayakan Ramadan Lewat “The Great Feast” dan “Sunset Dinner”
29 March 2023 13:44 WIBScientia Square Park Ramadan 2023 Entertainment Merahputih
Scientia Square Park mengadakan rangkaian kegiatan menarik pada Ramadan tahun ini. Kali ini, Scientia Square Park turut merayakan momen bulan suci dengan mengadakan rangkaian “The Great Feast” dan berbuka puasa melalui program “Sunset Dinner”. Program tersebut dapat dinikmati oleh pasangan, anak-anak, hingga keluarga.
“The Great Feast” merupakan rangkaian acara yang meliputi special eid dance performance, easter cupcakes decorating, animal costume parade, carnival games, dan aktivitas menarik lainnya. Seluruh rangkaian acara tersebut cocok untuk mengisi akhir pekan atau libur Lebaran. Acara tersebut diadakan mulai dari 24 Maret hingga 21 Mei 2023.
Baca juga: Summarecon Mall Serpong Hadirkan The Majestic of Ramadan
Tiket masuk Scientia Square Park dapat dibeli secara online melalui situs web https://www.scientiasquarepark.com// Kemudian, kamu bisa masuk ke pilihan menu “Tickets”. Pada periode 21 April-1 Mei 2023, harga tiket masuknya adalah Rp95.000. Berikut ini adalah jadwal rangkaian acara “The Great Feast” 2023 di Scientia Square Park:
Jadwal dan Lokasi The Great Feast
- 24 Maret-30 April 2023
Floating Eid Wishes (17.00 WIB-selesai)
Lokasi: Central Pond
- 25, 26 Maret, dan 1, 2, 8, 9, 15, 16 April 2023
Tentang Senja on Sunset Dinner (17.30 WIB-selesai)
Lokasi: Amphitheater
- 24 Maret-21 Mei 2023
Carnival Games, Bunny Sack Race, Egg Spoon Race (09.00-11.00 WIB dan 14.00-16.00 WIB)
Egg Hunt (16.00-16.30 WIB)
Lokasi: Amphitheater
- 7, 8, 9 April 2023
Easter Cupcakes Decorating (15.00-16.30 WIB)
Lokasi: Hippie Peas Cafe
Giant Egg Painting (15.00-16.00 WIB)
Lokasi: Amphitheater
- 21-30 April 2023
Face Painting (15.00-18.00 WIB)
Special Eid Dance Performance (16.00-16.10 WIB dan 17.00-17.10 WIB)
Magic Show (17.10-17.55 WIB)
Lokasi: Amphitheater
Animal Costume Parade (16.30-17.00 WIB)
Lokasi: Surrounding SQP
- 7, 8, 9, 21-30 April 2023 dan 1, 6, 7, 13, 14, 20, 21 Mei 2023
Meet & Greet Gigantic Human (15.30-16.30 WIB dan 17.00-18.00 WIB)
Lokasi: Amphitheater
Baca juga: JHL Solitaire Sajikan Menu Buka Puasa, Harganya Mulai Rp20 Ribu!
Biaya Paket Tentang Senja on Sunset Dinner
Tentang Senja on Sunset Dinner menjadi salah satu layanan berbuka romantis yang diadakan oleh Scientia Square Park. Paket berbuka “Sunset Dinner” menjadi pilihan yang tepat untuk pasangan dan keluarga, karena ada pilihan paket untuk 2, 4, dan 10 orang.
Harganya sendiri sudah termasuk dengan tiket masuk serta meet and greet Alpaca. Nantinya, hidangan berbuka akan dimulai dengan appetizer dan minuman, hidangan utama, dan makanan pencuci mulut. Pastikan kamu telah melakukan reservasi terlebih dahulu melalui 081212140335. Berikut ini adalah harga, jadwal, dan menu di Sunset Dinner:
1. Harga
- Rp350.000 per2 pax
- Rp700.000 per 4 pax
- Rp1.500.000 per 10 pax
2. Jadwal
- 25 dan 26 Maret 2023
- 1, 2, 8, 9, 15, dan 16 April 2023
3. Menu Iftar
Appetizer & Drink:
- Freeflow Gorengan & Sweet Ice Tea
Main Course:
- Nasi Daun Jeruk
- Gulai Sapi
- Ayam Bakar
- Sate Ayam
- Stir fry buncis
- Sambal dan emping
Desserts:
- Pisang bakar gula aren
4. Aktivitas Tambahan
- Membuat Campfire Bread Stick
-
Rp50.000 untuk 2 tusuk dengan pilihan topping (CNN)
Baca juga: QBIG BSD City Gelar “Ramadan Blessing Bazaar” hingga 30 April