Tenang, Moge Kamu Bisa Service di Motoprime
28 September 2018 20:23 WIB Bengkel MotoprimeSiders hobi dengan motor sports? tapi bingung dengan perawatanya seperti apa? Nah ada lho sebuah bengkel motor sport berkualitas di sekitaran Alam Sutera, mulai dari reparasi dan pelayananya tentunya dengan tenaga professional, yaitu bengkel Motoprime.
Sebelumnya bengkel ini bermain di aksesoris motor tapi akhirnya mulai mencoba ke rana reparasi motor, keunggulan prosedurnya yaitu melalui konsultasi dengan konsumen jadi biar tidak terjadi kesalahpahaman antar bengkel dan juga konsumen, demi dari konsumen untuk konsumen pastinya.
“Dulu kita mainnya di aksesoris tapi sekarang jadi lebih ke reparasi, prosedur di bengkel kita ini, ikutin kemauan konsumen dan kadang memberikan saran jadi bisa dibilang prosedur kita ini konsultasi,” Berdiri sejak tahun 2013, Motoprime ini menerima reparasi jenis motor apapun mulai dari motor bebek, matic sampai ke 150cc dan 250cc juga mereka terima, jadi apapun jenis motornya bisa langsung dateng kesini siders.
“Berdiri dari tahun 2013 dan untuk jenis motornya pun kita ga muluk-muluk dari bebek, matic dibenerin sampe 250cc kita benerin,” Untuk spare parts yang dijual semuanya termasuk original tidak ada yang palsu, bengkel Motoprime memakai produk original karena mereka lebih mengutamakan kualitas untuk konsumen tentunya. Selain itu bengkel Motoprime ini mempunyai produk unggulan Mesin DynoJet yang bisa digunakan untuk motor Bebek, Matic, Sport.
All Photo by Dicke Merahputih.com
“Mesin Dyno ituh di gunakan untuk kasih tau horse power (hp) dan torsi motor ituh ada beberapa. dan juga bisa kasih tau air fuel ratio (AFR) apakah motor ituh kekurangan bensin atau kelebihan bensin,” beralamat di JL Jalur Sutera, Kav. 29B No. 42, Alam Sutera, Tangerang Selatan, Pakualam, Tangerang. Untuk jam opersional mulai dari 09.00-17.00 WIB selasa- minggu, hari senin libur. untuk informasi lebih lanjut bisa menghubungi ke nomor (021) 53141338.
Febrian Adi
[email protected]
Side.id - Media Kawasan Alam Sutera, BSD dan Gading Serpong
Merupakan media untuk memberikan rekomendasi tempat yang berdasarkan lokasi, rating, dan kategori yang diinginkan. Sudah punya usaha bisnis dan ingin menyampaikan profil bisnis Anda kepada pembaca setia? Daftarkan sekarang! Gratis!
Tenang, Moge Kamu Bisa Service di Motoprime
28 September 2018 20:23 WIBBengkel Motoprime
Siders hobi dengan motor sports? tapi bingung dengan perawatanya seperti apa? Nah ada lho sebuah bengkel motor sport berkualitas di sekitaran Alam Sutera, mulai dari reparasi dan pelayananya tentunya dengan tenaga professional, yaitu bengkel Motoprime.
Sebelumnya bengkel ini bermain di aksesoris motor tapi akhirnya mulai mencoba ke rana reparasi motor, keunggulan prosedurnya yaitu melalui konsultasi dengan konsumen jadi biar tidak terjadi kesalahpahaman antar bengkel dan juga konsumen, demi dari konsumen untuk konsumen pastinya.
“Dulu kita mainnya di aksesoris tapi sekarang jadi lebih ke reparasi, prosedur di bengkel kita ini, ikutin kemauan konsumen dan kadang memberikan saran jadi bisa dibilang prosedur kita ini konsultasi,” Berdiri sejak tahun 2013, Motoprime ini menerima reparasi jenis motor apapun mulai dari motor bebek, matic sampai ke 150cc dan 250cc juga mereka terima, jadi apapun jenis motornya bisa langsung dateng kesini siders.
“Berdiri dari tahun 2013 dan untuk jenis motornya pun kita ga muluk-muluk dari bebek, matic dibenerin sampe 250cc kita benerin,” Untuk spare parts yang dijual semuanya termasuk original tidak ada yang palsu, bengkel Motoprime memakai produk original karena mereka lebih mengutamakan kualitas untuk konsumen tentunya. Selain itu bengkel Motoprime ini mempunyai produk unggulan Mesin DynoJet yang bisa digunakan untuk motor Bebek, Matic, Sport.
All Photo by Dicke Merahputih.com
“Mesin Dyno ituh di gunakan untuk kasih tau horse power (hp) dan torsi motor ituh ada beberapa. dan juga bisa kasih tau air fuel ratio (AFR) apakah motor ituh kekurangan bensin atau kelebihan bensin,” beralamat di JL Jalur Sutera, Kav. 29B No. 42, Alam Sutera, Tangerang Selatan, Pakualam, Tangerang. Untuk jam opersional mulai dari 09.00-17.00 WIB selasa- minggu, hari senin libur. untuk informasi lebih lanjut bisa menghubungi ke nomor (021) 53141338.