SHARE
Home > News > Entertainment > Terra Drone Indonesia Resmi Jadi Reseller Produk DJI
Terra Drone Indonesia Resmi Jadi Reseller Produk DJI

Terra Drone Indonesia Resmi Jadi Reseller Produk DJI

27 February 2023 14:07 WIB lifestyle Teknologi Entertainment

Berita baik untuk para penggemar dan pelaku industri drone, karena Terra Drone Indonesia secara resmi telah menjadi authorized reseller dari produk DJI Enterprise.

DJI merupakan salah satu produsen drone terkemuka di dunia, yang dikenal sebagai produsen teknologi robotics dan piranti lunak, kemudian dilengkapi teknologi serta inovasi terdepan di bidang drone.

Baca juga: Polresta Tangerang Uji Coba Tilang Elektronik dengan Drone

Terra Drone Indonesia resmi menjadi authorized reseller DJI Enterprise
Terra Drone Indonesia resmi menjadi authorized reseller DJI Enterprise. Foto: Terra Drone

Melalui DJI authorized reseller dari Terra Drone, pembelian produk tersebut menawarkan berbagai keuntungan pelayanan after sales berupa konsultasi dan pelatihan penggunaan alat, pemilihan asuransi, registrasi drone ke Kementerian Perhubungan, hingga solusi pembuatan program drone untuk perusahaan pelanggan.

Selain itu, Terra Drone juga memberikan after sales berupa sertifikasi remote pilot drone yang bisa didaftarkan untuk menjadi pilot berlisensi. Hal tersebut karena Terra Drone sudah terdaftar sebagai UASTC-003 dan resmi ditunjuk oleh Direktorat Kelaikudaraan dan Pengoperasian Pesawat Udara (DKPPU) untuk mengeluarkan sertifikasi pilot drone.

Managing Director Terra Drone Indonesia Michael Wishnu Wardana mengatakan, ini adalah langkah besar bagi perusahaan. Kemudian, pihaknya sangat antusias untuk bekerja sama dengan DJI.

"Kami yakin bahwa kerja sama ini akan membawa manfaat bagi pelanggan kami dan membantu mereka dalam menemukan solusi drone yang tepat untuk kebutuhan mereka," katanya.

Baca juga: eVTOL, Mobil Terbang Pertama yang Sukses Jalani Uji Coba Penerbangan

Pelanggan bisa membeli seri DJI Matrice, Mavic, hingga jenis muatan lainnya
Pelanggan bisa membeli seri DJI Matrice, Mavic, hingga jenis muatan lainnya. Foto: Terra Drone

Pelanggan juga dapat memilih berbagai jenis drone dari DJI Enterprise, seperti seri DJI Matrice, Mavic, hingga berbagai jenis muatan drone yang dibutuhkan untuk perusahaan agar bisa menjalankan program pengaplikasian drone secara maksimal.

Sebagai authorized reseller DJI, Terra Drone akan terus berupaya untuk memenuhi harapan pelanggan dan memberikan layanan yang terbaik. Terra Drone sangat menantikan kesempatan untuk bekerja sama dengan para pelanggan dan membantu mereka menemukan solusi drone yang sesuai kebutuhan.

Terra Drone juga memberikan akses ke produk drone DJI Enterprise yang paling banyak digunakan oleh para pelaku industri. Para pelanggan dapat membeli produk DJI Enterprise di Terra Drone Indonesia melalui website Terra Store https://store.terra-drone.co.id/dji-enterprise/. (*)

Baca juga: Anti Mainstream! Amazon Gunakan Drone untuk Mengirim Paket ke Konsumen

Soffi Amira P.
[email protected]

Side.id - Media Kawasan Alam Sutera, BSD dan Gading Serpong

Merupakan media untuk memberikan rekomendasi tempat yang berdasarkan lokasi, rating, dan kategori yang diinginkan. Sudah punya usaha bisnis dan ingin menyampaikan profil bisnis Anda kepada pembaca setia? Daftarkan sekarang! Gratis!
Home > Blog > Entertainment > Terra Drone Indonesia Resmi Jadi Reseller Produk DJI

Terra Drone Indonesia Resmi Jadi Reseller Produk DJI

27 February 2023 14:07 WIB
lifestyle Teknologi Entertainment

Berita baik untuk para penggemar dan pelaku industri drone, karena Terra Drone Indonesia secara resmi telah menjadi authorized reseller dari produk DJI Enterprise.

DJI merupakan salah satu produsen drone terkemuka di dunia, yang dikenal sebagai produsen teknologi robotics dan piranti lunak, kemudian dilengkapi teknologi serta inovasi terdepan di bidang drone.

Baca juga: Polresta Tangerang Uji Coba Tilang Elektronik dengan Drone

Terra Drone Indonesia resmi menjadi authorized reseller DJI Enterprise
Terra Drone Indonesia resmi menjadi authorized reseller DJI Enterprise. Foto: Terra Drone

Melalui DJI authorized reseller dari Terra Drone, pembelian produk tersebut menawarkan berbagai keuntungan pelayanan after sales berupa konsultasi dan pelatihan penggunaan alat, pemilihan asuransi, registrasi drone ke Kementerian Perhubungan, hingga solusi pembuatan program drone untuk perusahaan pelanggan.

Selain itu, Terra Drone juga memberikan after sales berupa sertifikasi remote pilot drone yang bisa didaftarkan untuk menjadi pilot berlisensi. Hal tersebut karena Terra Drone sudah terdaftar sebagai UASTC-003 dan resmi ditunjuk oleh Direktorat Kelaikudaraan dan Pengoperasian Pesawat Udara (DKPPU) untuk mengeluarkan sertifikasi pilot drone.

Managing Director Terra Drone Indonesia Michael Wishnu Wardana mengatakan, ini adalah langkah besar bagi perusahaan. Kemudian, pihaknya sangat antusias untuk bekerja sama dengan DJI.

"Kami yakin bahwa kerja sama ini akan membawa manfaat bagi pelanggan kami dan membantu mereka dalam menemukan solusi drone yang tepat untuk kebutuhan mereka," katanya.

Baca juga: eVTOL, Mobil Terbang Pertama yang Sukses Jalani Uji Coba Penerbangan

Pelanggan bisa membeli seri DJI Matrice, Mavic, hingga jenis muatan lainnya
Pelanggan bisa membeli seri DJI Matrice, Mavic, hingga jenis muatan lainnya. Foto: Terra Drone

Pelanggan juga dapat memilih berbagai jenis drone dari DJI Enterprise, seperti seri DJI Matrice, Mavic, hingga berbagai jenis muatan drone yang dibutuhkan untuk perusahaan agar bisa menjalankan program pengaplikasian drone secara maksimal.

Sebagai authorized reseller DJI, Terra Drone akan terus berupaya untuk memenuhi harapan pelanggan dan memberikan layanan yang terbaik. Terra Drone sangat menantikan kesempatan untuk bekerja sama dengan para pelanggan dan membantu mereka menemukan solusi drone yang sesuai kebutuhan.

Terra Drone juga memberikan akses ke produk drone DJI Enterprise yang paling banyak digunakan oleh para pelaku industri. Para pelanggan dapat membeli produk DJI Enterprise di Terra Drone Indonesia melalui website Terra Store https://store.terra-drone.co.id/dji-enterprise/. (*)

Baca juga: Anti Mainstream! Amazon Gunakan Drone untuk Mengirim Paket ke Konsumen

Soffi Amira P.
[email protected]
Baru Dibuka

Lumiere Kitchen & Wardrobe

Jl. Kp. Dongkol, Tangerang, Banten, 15320

Buka pukul 10:00 - 18:00 Buka

Side.id - Media Kawasan Alam Sutera, BSD dan Gading Serpong

Merupakan media untuk memberikan rekomendasi tempat yang berdasarkan lokasi, rating, dan kategori yang diinginkan. Sudah punya usaha bisnis dan ingin menyampaikan profil bisnis Anda kepada pembaca setia? Daftarkan sekarang! Gratis!