SHARE
Home > News > Entertainment > X-Club Scientia Square Park Adakan 'Dyno War', Adu Kuat Mesin di Atas Dyno
X-Club Scientia Square Park Adakan 'Dyno War', Adu Kuat Mesin di Atas Dyno

X-Club Scientia Square Park Adakan 'Dyno War', Adu Kuat Mesin di Atas Dyno

07 January 2022 12:26 WIB Merahputih XClub Factory Outlet Scientia Square Park Otomotif

Sebagai awal yang baik menyambut 2022, Scientia Square Park mengadakan Dyno War untuk para pencinta otomotif dan penggila modifikasi mesin. 'Dyno War' merupakan kompetisi adu kekuatan mesin di atas alat dyno untuk mengukur besaran daya kuda mesin motor kamu.

Acara ini diadakan oleh Sector X by X-Club Scientia Square Park yang bekerja sama dengan X-Club Jakarta, yaitu toko apparel untuk kegiatan riding dan perlengkapan hingga peralatan motocross. Kamu juga bisa menjajal motocross kamu di trek tanah asli X-Club Scientia Square Park ini.

Baca juga: Berwisata ke Scientia Square Park, Ada Apa Aja di Sana?

Namun, kali ini X-Club Scientia Square Park membuka kompetisi tak hanya untuk pencinta motocross, tetapi juga pencinta modifikasi mesin dari segala jenis motor. Kompetisi ini dibuka untuk umum dan bekerja sama dengan NGK Spark Plugs.

Caption

Buat kamu yang sudah tak sabar ingin mengikuti dan mendaftar untuk kompetisi ini, perhatikan dulu syarat dan ketentuannya beriikut ini:

  1. NGK Dyno War merupakan event adu kekuatan motor di atas mesin Dyno.
  2. Untuk mengikuti event ini, setiap peserta wajib melakukan registrasi senilai Rp200.000 dan akan mendapatkan satu buah busi NGK MotoDX ditambah merchandise eksklusif dari NGK Spark Plugs.
  3. Setiap peserta mengikutsertakan sepeda motornya dan memilih salah satu dari empat kelas yang tersedia sebagai berikut: Matic 150-155 cc standar, Matic 250 cc, Bebek dan Sport 150 cc 4 tak, serta Sport 250 cc.
  4. Nantinya pemenang di setiap kelas bakal ditentukan berdasarkan besaran Horse Power (HP) atau daya kuda yang paling besar saat berada di atas mesin dyno.
  5. PT NGK Busi Indonesia tidak bertanggung jawab bila terjadi masalah pada motor selama mengikuti dan berada di area kompetisi NGK Dyno War.
  6. Keputusan pemenang yang diambil oleh juri adalah mutlak dan tidak dapat diganggu gugat.

Baca juga: Catat! Ini Dia 3 Lokasi Sirkuit Motocross di Serpong

Para pemenang di setiap kelas berhak untuk mendapatkan sejumlah hadiah sebagai berikut:

  • Juara 1: Uang tunai senilai Rp1.000.000 + merchandise eksklusif NGK Spark Plugs.
  • Juara 2: Uang tunai senilai Rp750.000 + merchandise eksklusif NGK Spark Plugs.
  • Juara 3: Uang tunai senilai Rp500.000 + merchandise eksklusif NGK Spark Plugs.

Itulah ketujuh syarat dan ketentuan buat kamu yang ingin mengikuti kompetisi oleh SectorX-XClub Scientia Square Park ini. Kegiatan ini rencananya bakal diadakan pada 9 Januari 2022 mendatang di X-Club Scientia Square Park, Jalan Scientia Square Barat, Kec. Pagedangan, Kabupaten Tangerang, Banten.

Bila tertarik, kamu bisa mendaftarkan diri melalui 0821-2927-1550 (Safi) atau 0818-0885-0767 (Adi Pro). Kamu juga bisa cek langsung akun Instagram @scientiasquare.park, @sectorx_xclub, dan @xclub_jkt untuk informasi lebih lanjut. (WAF)

Baca juga: XClub Factory Outlet, Sediakan Kebutuhan Apparel Hingga Aksesori untuk Penggemar Motocross

Soffi Amira P.
[email protected]

Side.id - Media Kawasan Alam Sutera, BSD dan Gading Serpong

Merupakan media untuk memberikan rekomendasi tempat yang berdasarkan lokasi, rating, dan kategori yang diinginkan. Sudah punya usaha bisnis dan ingin menyampaikan profil bisnis Anda kepada pembaca setia? Daftarkan sekarang! Gratis!
Home > Blog > Entertainment > X-Club Scientia Square Park Adakan 'Dyno War', Adu Kuat Mesin di Atas Dyno

X-Club Scientia Square Park Adakan 'Dyno War', Adu Kuat Mesin di Atas Dyno

07 January 2022 12:26 WIB
Merahputih XClub Factory Outlet Scientia Square Park Otomotif

Sebagai awal yang baik menyambut 2022, Scientia Square Park mengadakan Dyno War untuk para pencinta otomotif dan penggila modifikasi mesin. 'Dyno War' merupakan kompetisi adu kekuatan mesin di atas alat dyno untuk mengukur besaran daya kuda mesin motor kamu.

Acara ini diadakan oleh Sector X by X-Club Scientia Square Park yang bekerja sama dengan X-Club Jakarta, yaitu toko apparel untuk kegiatan riding dan perlengkapan hingga peralatan motocross. Kamu juga bisa menjajal motocross kamu di trek tanah asli X-Club Scientia Square Park ini.

Baca juga: Berwisata ke Scientia Square Park, Ada Apa Aja di Sana?

Namun, kali ini X-Club Scientia Square Park membuka kompetisi tak hanya untuk pencinta motocross, tetapi juga pencinta modifikasi mesin dari segala jenis motor. Kompetisi ini dibuka untuk umum dan bekerja sama dengan NGK Spark Plugs.

Caption

Buat kamu yang sudah tak sabar ingin mengikuti dan mendaftar untuk kompetisi ini, perhatikan dulu syarat dan ketentuannya beriikut ini:

  1. NGK Dyno War merupakan event adu kekuatan motor di atas mesin Dyno.
  2. Untuk mengikuti event ini, setiap peserta wajib melakukan registrasi senilai Rp200.000 dan akan mendapatkan satu buah busi NGK MotoDX ditambah merchandise eksklusif dari NGK Spark Plugs.
  3. Setiap peserta mengikutsertakan sepeda motornya dan memilih salah satu dari empat kelas yang tersedia sebagai berikut: Matic 150-155 cc standar, Matic 250 cc, Bebek dan Sport 150 cc 4 tak, serta Sport 250 cc.
  4. Nantinya pemenang di setiap kelas bakal ditentukan berdasarkan besaran Horse Power (HP) atau daya kuda yang paling besar saat berada di atas mesin dyno.
  5. PT NGK Busi Indonesia tidak bertanggung jawab bila terjadi masalah pada motor selama mengikuti dan berada di area kompetisi NGK Dyno War.
  6. Keputusan pemenang yang diambil oleh juri adalah mutlak dan tidak dapat diganggu gugat.

Baca juga: Catat! Ini Dia 3 Lokasi Sirkuit Motocross di Serpong

Para pemenang di setiap kelas berhak untuk mendapatkan sejumlah hadiah sebagai berikut:

  • Juara 1: Uang tunai senilai Rp1.000.000 + merchandise eksklusif NGK Spark Plugs.
  • Juara 2: Uang tunai senilai Rp750.000 + merchandise eksklusif NGK Spark Plugs.
  • Juara 3: Uang tunai senilai Rp500.000 + merchandise eksklusif NGK Spark Plugs.

Itulah ketujuh syarat dan ketentuan buat kamu yang ingin mengikuti kompetisi oleh SectorX-XClub Scientia Square Park ini. Kegiatan ini rencananya bakal diadakan pada 9 Januari 2022 mendatang di X-Club Scientia Square Park, Jalan Scientia Square Barat, Kec. Pagedangan, Kabupaten Tangerang, Banten.

Bila tertarik, kamu bisa mendaftarkan diri melalui 0821-2927-1550 (Safi) atau 0818-0885-0767 (Adi Pro). Kamu juga bisa cek langsung akun Instagram @scientiasquare.park, @sectorx_xclub, dan @xclub_jkt untuk informasi lebih lanjut. (WAF)

Baca juga: XClub Factory Outlet, Sediakan Kebutuhan Apparel Hingga Aksesori untuk Penggemar Motocross

Soffi Amira P.
[email protected]
Baru Dibuka

Lumiere Kitchen & Wardrobe

Jl. Kp. Dongkol, Tangerang, Banten, 15320

Buka pukul 10:00 - 18:00 Tutup

Side.id - Media Kawasan Alam Sutera, BSD dan Gading Serpong

Merupakan media untuk memberikan rekomendasi tempat yang berdasarkan lokasi, rating, dan kategori yang diinginkan. Sudah punya usaha bisnis dan ingin menyampaikan profil bisnis Anda kepada pembaca setia? Daftarkan sekarang! Gratis!