SHARE
Home > News > Features > Apa Benar Kita Bisa Traveling dengan Budget Murah?

Apa Benar Kita Bisa Traveling dengan Budget Murah?

31 July 2018 15:46 WIB Tips Traveling

Liburan atau traveling biasanya sangat membutuhkan banyak uang untuk membayar hotel, makan, membeli oleh-oleh, dan sebagainya. Tentunya yang terbesit dipikiran kalian adalah kekurangan atau kehabisan uang. Buat kalian yang suka traveling dan ingin mencoba traveling, kalian tidak perlu takut kekurangan atau kehabisan uang.

Traveling sendiri bisa dilakukan dengan budget yang minim, dan tidak perlu menghabiskan banyak uang. Kata siapa traveling itu mahal? Baca dulu tipsnya!

Melakukan Riset – Sebelum kalian melakukan traveling, pastikan dulu tujuan wisata yang ingin kalian kunjungi. Kalian bisa cari di internet mengenai harga, fasilitas, jarak, dan lainnya. Kalian juga bisa bertanya kepada orang yang sudah pernah mengunjungi wisata yang ingin kalian kunjungi.

Menginap di Hotel Low Budget – Kalian sebenarnya tidak harus menginap di hotel mahal, karena hanya menghabiskan uang saja. Jika kalian ingin melakukan traveling murah, kalian harus coba menginap di hotel yang low budget atau tidak berbintang. Setidaknya hotel tersebut bisa dijadikan sebagai tempat untuk beristirahat.

Traveling Saat Low Season – Agar kalian mendapatkan harga yang murah, kalian harus traveling saat low season. Kenapa? Karena, jika kalian traveling saat high season, maka harga tiket transportasi dan hotel akan lebih mahal. Maka dari itu, kalian harus traveling saat sedang low season.

Tidak Membeli Oleh-oleh – Sebaiknya kalian tidak membeli oleh-oleh di tourist spot. Harganya pasti akan sangat mahal. Kalian beli saja oleh-oleh di pasar tradisonal yang harganya jauh lebih murah dan kualitasnya juga sama.

Ajak Teman Kalian – Kalian bisa ajak teman untuk melakukan perjalanan saat traveling nanti. Kalian juga bisa berhemat saat membeli makanan, lalu kalian juga bisa pergi traveling dengan harga promo yang bisa dibagi dua.

Gunakan Jalur Darat – Daripada membeli tiket pesawat dengan harga yang mahal, kalian coba saja gunakan jalur darat. Meskipun lebih lama dibanding naik pesawat, tetapi kalian akan mendapat pengalaman seperti melihat pemandangan yang indah selama perjalanan.

Makan di Pinggir Jalan – Makan enak juga bisa dinikmati di gerobak-gerobak pinggir jalan. Makan tidak harus mahal lho. Selain harganya murah, dompet kalian juga tidak akan menipis dan yang terpenting membuat perut kalian terisi.

Soffi Amira P.
[email protected]

Side.id - Media Kawasan Alam Sutera, BSD dan Gading Serpong

Merupakan media untuk memberikan rekomendasi tempat yang berdasarkan lokasi, rating, dan kategori yang diinginkan. Sudah punya usaha bisnis dan ingin menyampaikan profil bisnis Anda kepada pembaca setia? Daftarkan sekarang! Gratis!
Home > Blog > Features > Apa Benar Kita Bisa Traveling dengan Budget Murah?

Apa Benar Kita Bisa Traveling dengan Budget Murah?

31 July 2018 15:46 WIB
Tips Traveling

Liburan atau traveling biasanya sangat membutuhkan banyak uang untuk membayar hotel, makan, membeli oleh-oleh, dan sebagainya. Tentunya yang terbesit dipikiran kalian adalah kekurangan atau kehabisan uang. Buat kalian yang suka traveling dan ingin mencoba traveling, kalian tidak perlu takut kekurangan atau kehabisan uang.

Traveling sendiri bisa dilakukan dengan budget yang minim, dan tidak perlu menghabiskan banyak uang. Kata siapa traveling itu mahal? Baca dulu tipsnya!

Melakukan Riset – Sebelum kalian melakukan traveling, pastikan dulu tujuan wisata yang ingin kalian kunjungi. Kalian bisa cari di internet mengenai harga, fasilitas, jarak, dan lainnya. Kalian juga bisa bertanya kepada orang yang sudah pernah mengunjungi wisata yang ingin kalian kunjungi.

Menginap di Hotel Low Budget – Kalian sebenarnya tidak harus menginap di hotel mahal, karena hanya menghabiskan uang saja. Jika kalian ingin melakukan traveling murah, kalian harus coba menginap di hotel yang low budget atau tidak berbintang. Setidaknya hotel tersebut bisa dijadikan sebagai tempat untuk beristirahat.

Traveling Saat Low Season – Agar kalian mendapatkan harga yang murah, kalian harus traveling saat low season. Kenapa? Karena, jika kalian traveling saat high season, maka harga tiket transportasi dan hotel akan lebih mahal. Maka dari itu, kalian harus traveling saat sedang low season.

Tidak Membeli Oleh-oleh – Sebaiknya kalian tidak membeli oleh-oleh di tourist spot. Harganya pasti akan sangat mahal. Kalian beli saja oleh-oleh di pasar tradisonal yang harganya jauh lebih murah dan kualitasnya juga sama.

Ajak Teman Kalian – Kalian bisa ajak teman untuk melakukan perjalanan saat traveling nanti. Kalian juga bisa berhemat saat membeli makanan, lalu kalian juga bisa pergi traveling dengan harga promo yang bisa dibagi dua.

Gunakan Jalur Darat – Daripada membeli tiket pesawat dengan harga yang mahal, kalian coba saja gunakan jalur darat. Meskipun lebih lama dibanding naik pesawat, tetapi kalian akan mendapat pengalaman seperti melihat pemandangan yang indah selama perjalanan.

Makan di Pinggir Jalan – Makan enak juga bisa dinikmati di gerobak-gerobak pinggir jalan. Makan tidak harus mahal lho. Selain harganya murah, dompet kalian juga tidak akan menipis dan yang terpenting membuat perut kalian terisi.

Soffi Amira P.
[email protected]
Baru Dibuka

Lumiere Kitchen & Wardrobe

Jl. Kp. Dongkol, Tangerang, Banten, 15320

Buka pukul 10:00 - 18:00 Tutup

Side.id - Media Kawasan Alam Sutera, BSD dan Gading Serpong

Merupakan media untuk memberikan rekomendasi tempat yang berdasarkan lokasi, rating, dan kategori yang diinginkan. Sudah punya usaha bisnis dan ingin menyampaikan profil bisnis Anda kepada pembaca setia? Daftarkan sekarang! Gratis!