SHARE
Home > News > Education > Mau Belajar Tentang Ilmu Kopi? William Edison Coffee Lab Tempatnya!

Mau Belajar Tentang Ilmu Kopi? William Edison Coffee Lab Tempatnya!

13 June 2019 18:53 WIB Wiliam Edison Coffee Lab

Pernah berpikir gak, bagaimana para barista coffeshop langgananmu belajar meracik kopi? Belajar meracik kopi yang nikmat tidak semudah kelihatannya lho, dibutuhkan ketekunan yang tinggi serta ilmu tentang kopi yang memumpuni untuk mengetahui mana kopi yang pas mana yang tidak.

Untuk siders yang penasaran tentang hal tersebut, ternyata di Alam Sutera ada tempat yang mengedukasi kita tentang kopi yaitu Wiliam Edison Coffee Lab. “Selain showroom untuk mesin roasting kopi, disini kita juga mengedukasi untuk orang yang penasaran dan ingin belajar tentang kopi, yakni dengan membuka Roasting Class setiap bulannya,” ucap Owner WE Coffee Lab, Wiliam Edison saat berbincang dengan tim Side.id pada (12/6/2019).

Roasting Class yang rutin diadakan setiap bulannya ini hanya membuka pendaftaran untuk enam orang saja, tujuannya untuk lebih memaksimalkan teori yang diberikan serta memudahkan untuk prakteknya langsung. Terdapat beberapa tahap yang diberikan oleh Wiliam Edison Coffee Lab selama tiga hari penuh.

Dari mulai pemberian Teori tentang pemilihan bean (biji kopi) yang baik hingga cara menggunakan mesin roasting dan espresso lalu dilanjutkan dengan praktik cara penggunaan mesin roasting di Roasting Class lalu dilanjutkan dengan menyeduh biji kopi yang sudah dipelajari oleh para murid dengan menggunakan mesin espresso yang diakhiri dengan Cupping Class, untuk mengetahui apakah sudah pas rasa yang diciptakan.

“Disini kita desain settingan tempat cupping coffee dengan standar Internasional, lalu setelah selesai me-roasting coffee, nanti akan ada penyeduhan langsung memakai mesin espresso,” tambahnya. Untuk siders yang ingin bergabung mengikuti kelas tersebut, bisa langsung mendaftar melalui website resminya di https://www.onebean.co.id/, kalian juga bisa melihat jadwal dan info lainnya di website tersebut.

Photo by Prassso Side.id

Perlu diketahui, kelas edukasi kopi Wiliam Edison Coffee Lab diadakan di Alam Sutera. Beralamat Beralamat di De Mansion Blok E No. 3, Alam Sutera, Kunciran, Tangerang Kota. Jam operasional mulai dari 08.00 – 17.00 WIB dari Senin sampai Sabtu dan libur di hari Minggu. Tunggu apalagi, untuk siders yang ingin mempelajari tentang kopi, bisa langsung mendaftarkan dirinya ke Wiliam Edison Coffee Lab.


Side.id - Media Kawasan Alam Sutera, BSD dan Gading Serpong

Merupakan media untuk memberikan rekomendasi tempat yang berdasarkan lokasi, rating, dan kategori yang diinginkan. Sudah punya usaha bisnis dan ingin menyampaikan profil bisnis Anda kepada pembaca setia? Daftarkan sekarang! Gratis!
Home > Blog > Education > Mau Belajar Tentang Ilmu Kopi? William Edison Coffee Lab Tempatnya!

Mau Belajar Tentang Ilmu Kopi? William Edison Coffee Lab Tempatnya!

13 June 2019 18:53 WIB
Wiliam Edison Coffee Lab

Pernah berpikir gak, bagaimana para barista coffeshop langgananmu belajar meracik kopi? Belajar meracik kopi yang nikmat tidak semudah kelihatannya lho, dibutuhkan ketekunan yang tinggi serta ilmu tentang kopi yang memumpuni untuk mengetahui mana kopi yang pas mana yang tidak.

Untuk siders yang penasaran tentang hal tersebut, ternyata di Alam Sutera ada tempat yang mengedukasi kita tentang kopi yaitu Wiliam Edison Coffee Lab. “Selain showroom untuk mesin roasting kopi, disini kita juga mengedukasi untuk orang yang penasaran dan ingin belajar tentang kopi, yakni dengan membuka Roasting Class setiap bulannya,” ucap Owner WE Coffee Lab, Wiliam Edison saat berbincang dengan tim Side.id pada (12/6/2019).

Roasting Class yang rutin diadakan setiap bulannya ini hanya membuka pendaftaran untuk enam orang saja, tujuannya untuk lebih memaksimalkan teori yang diberikan serta memudahkan untuk prakteknya langsung. Terdapat beberapa tahap yang diberikan oleh Wiliam Edison Coffee Lab selama tiga hari penuh.

Dari mulai pemberian Teori tentang pemilihan bean (biji kopi) yang baik hingga cara menggunakan mesin roasting dan espresso lalu dilanjutkan dengan praktik cara penggunaan mesin roasting di Roasting Class lalu dilanjutkan dengan menyeduh biji kopi yang sudah dipelajari oleh para murid dengan menggunakan mesin espresso yang diakhiri dengan Cupping Class, untuk mengetahui apakah sudah pas rasa yang diciptakan.

“Disini kita desain settingan tempat cupping coffee dengan standar Internasional, lalu setelah selesai me-roasting coffee, nanti akan ada penyeduhan langsung memakai mesin espresso,” tambahnya. Untuk siders yang ingin bergabung mengikuti kelas tersebut, bisa langsung mendaftar melalui website resminya di https://www.onebean.co.id/, kalian juga bisa melihat jadwal dan info lainnya di website tersebut.

Photo by Prassso Side.id

Perlu diketahui, kelas edukasi kopi Wiliam Edison Coffee Lab diadakan di Alam Sutera. Beralamat Beralamat di De Mansion Blok E No. 3, Alam Sutera, Kunciran, Tangerang Kota. Jam operasional mulai dari 08.00 – 17.00 WIB dari Senin sampai Sabtu dan libur di hari Minggu. Tunggu apalagi, untuk siders yang ingin mempelajari tentang kopi, bisa langsung mendaftarkan dirinya ke Wiliam Edison Coffee Lab.

Related Article
29 February 2020 Wiliam Edison Coffee Lab

3 Coffee Roastery di Serpong, Dijamin Harum Aroma Kopinya!

Baru Dibuka

Glory Petshop - Alam Sutera

, Tangerang, Banten, 15143

Buka pukul 09:30 - 21:00 Tutup

Side.id - Media Kawasan Alam Sutera, BSD dan Gading Serpong

Merupakan media untuk memberikan rekomendasi tempat yang berdasarkan lokasi, rating, dan kategori yang diinginkan. Sudah punya usaha bisnis dan ingin menyampaikan profil bisnis Anda kepada pembaca setia? Daftarkan sekarang! Gratis!