SHARE
Home > News > Features > Standar Spesifikasi Komputer saat Ini, Kamu Wajib Tahu!
Standar Spesifikasi Komputer saat Ini, Kamu Wajib Tahu!

Standar Spesifikasi Komputer saat Ini, Kamu Wajib Tahu!

04 July 2022 17:11 WIB Features Merahputih Teknologi

Saat ini, beberapa kegiatan banyak yang dilakukan menggunakan perangkat komputer desktop maupun laptop. Lalu, setiap tahunnya perangkat dari komputer tersebut semakin canggih karena diperbarui untuk mengikuti zaman yang serba canggih.

Sudah banyak pekerjaan hingga institusi pendidikan yang membutuhkan perangkat komputer, mulai dari menulis, mengedit, hingga coding yang membutuhkan spesifikasi komputer yang memumpui hal tersebut. Berikut ini adalah spesifikasi komputer saat ini yang ideal.

Baca juga: ASUS Perkenalkan Laptop 5G Pertama di Indonesia, Begini Spesifikasinya

Standar Spesifikasi Komputer saat Ini

Ilustrasi standar spesifikasi komputer
Ilustrasi standar spesifikasi komputer. Foto: Pedro Henrique Santos/Unsplash
1. Besaran RAM Komputer

RAM menjadi sebuah kepingan yang cukup penting dalam komputer. RAM pun digunakan untuk menyimpan data dan jalannya komputer agar lebih cepat. Ibaratnya, seperti tempat parkir dari aplikasi yang digunakan sementara.

Semakin tinggi RAM semakin luas juga aplikasi yang bisa digunakan secara bersamaan. Setiap RAM juga memiliki spesifikasinya masing-masing, selain besaran kapasitas yang dimiliki. Dan beberapanya memiliki generasi yang digunakan zaman sekarang adalah mulai dari DDR3, DDR4, dan DDR5 generasi terbaru saat ini.

2. Penyimpanan yang Optimal
Ilustrasi penyimpanan PC
Ilustrasi penyimpanan PC. Foto: Nikita Kachanovsky/Unsplash

Saat ini, semakin tinggi besaran file yang disimpan dan semakin banyaknya besaran file akan mempengaruhi performa dari komputer yang kamu miliki. Jadi, hal itu membutuhkan penyimpanan dengan kecepatan yang optimal, ketimbang HDD konvensional yang kecepatannya bisa dibilang kurang cepat.

Kemudian, sudah banyak tuntutan sistem operasi yang lebih cepat karena dapat lebih mudah dalam tingkat kecepatan loading suatu operasi. SSD menjadi pilihan untuk standar untuk komputer karena kecepatannya yang terbilang sudah cukup untuk booting komputer kebanding dengan HDD, ditambah lagi dengan kapasitas yang dimiliki SSD sudah lebih menang.

Dengan varian M.2 SATA dan M.2 NVMe, yang memiliki kecepatan yang sama dengan SSD konvensional namun untuk M.2 SATA memiliki penyimpanan yang lebih ringkas, sebesar flashdisk sedangkan M.2 NVMe menawarkan kecepatan 2 kali lipat lebih cepat dari SSD biasa bahkan M.2 SATA, akan memungkinkan kamu lebih cepat dalam sistem operasi komputer mulai dari booting, gaming, hingga hal lain yang diperlukan.

Baca juga: iPhone Bisa Jadi Webcam untuk MacBook dan iMac!

3. Resolusi, Refresh Rate dan Jenis Panel untuk Monitor

Sementara untuk resolusi, refresh rate dan jenis panel kembali lagi ke kebutuhan yang akan menggunakan komputer tersebut. Biasanya monitor yang harganya terbilang cukup murah dan menjadi standar banyak orang memiliki spesifikasi 60hz refresh rate, sRGB, panel IPS, dengan resolusi 1920x1080 dan ukuran monitor 19-24” untuk spesifikasi tersebut bisa dibilang sudah lebih dari cukup.

Namun, ada beberapa orang yang membutuhkan spesifikasi lebih dari disebutkan, karena digunakan untuk pekerjaan yang berat, seperti editor, gamer, streamer, maupun konten kreator.

4. Pilih GPU yang Sesuai
Ilustrasi GPU
Ilustrasi GPU. Foto: Artiom Vallat/Unsplash

Sempat sering kehabisan stock GPU karena maraknya cryptomining namun sekarang sudah reda. Untuk mengikuti kegiatan kalian setiap harinya yang menggunakan computer, GPU yang digunakan harus kompatibel dan harga yang ditawarkan saat ini pun cukup beragam.

Dengan kelebihannya yang berbeda-beda, kini GPU yang dapat bertahan dan menjadi standar dari GPU yang digunakan banyak orang. Mulai dari GTX 1000-1600 Series, dan AMD 500 series yang menjadi pilihan banyak orang namun memberikan performa yang cukup untuk PC. Namun, saat ini sudah keluar GPU RTX Series yang menawarkan kemampuan yang jauh lebih kuat dari sebelumnya, pada AMD memiliki RX Series. (FMR)

Baca juga: Tips Memilih Earphone yang Sesuai Bentuk Telinga

Soffi Amira P.
[email protected]

Side.id - Media Kawasan Alam Sutera, BSD dan Gading Serpong

Merupakan media untuk memberikan rekomendasi tempat yang berdasarkan lokasi, rating, dan kategori yang diinginkan. Sudah punya usaha bisnis dan ingin menyampaikan profil bisnis Anda kepada pembaca setia? Daftarkan sekarang! Gratis!
Home > Blog > Features > Standar Spesifikasi Komputer saat Ini, Kamu Wajib Tahu!

Standar Spesifikasi Komputer saat Ini, Kamu Wajib Tahu!

04 July 2022 17:11 WIB
Features Merahputih Teknologi

Saat ini, beberapa kegiatan banyak yang dilakukan menggunakan perangkat komputer desktop maupun laptop. Lalu, setiap tahunnya perangkat dari komputer tersebut semakin canggih karena diperbarui untuk mengikuti zaman yang serba canggih.

Sudah banyak pekerjaan hingga institusi pendidikan yang membutuhkan perangkat komputer, mulai dari menulis, mengedit, hingga coding yang membutuhkan spesifikasi komputer yang memumpui hal tersebut. Berikut ini adalah spesifikasi komputer saat ini yang ideal.

Baca juga: ASUS Perkenalkan Laptop 5G Pertama di Indonesia, Begini Spesifikasinya

Standar Spesifikasi Komputer saat Ini

Ilustrasi standar spesifikasi komputer
Ilustrasi standar spesifikasi komputer. Foto: Pedro Henrique Santos/Unsplash
1. Besaran RAM Komputer

RAM menjadi sebuah kepingan yang cukup penting dalam komputer. RAM pun digunakan untuk menyimpan data dan jalannya komputer agar lebih cepat. Ibaratnya, seperti tempat parkir dari aplikasi yang digunakan sementara.

Semakin tinggi RAM semakin luas juga aplikasi yang bisa digunakan secara bersamaan. Setiap RAM juga memiliki spesifikasinya masing-masing, selain besaran kapasitas yang dimiliki. Dan beberapanya memiliki generasi yang digunakan zaman sekarang adalah mulai dari DDR3, DDR4, dan DDR5 generasi terbaru saat ini.

2. Penyimpanan yang Optimal
Ilustrasi penyimpanan PC
Ilustrasi penyimpanan PC. Foto: Nikita Kachanovsky/Unsplash

Saat ini, semakin tinggi besaran file yang disimpan dan semakin banyaknya besaran file akan mempengaruhi performa dari komputer yang kamu miliki. Jadi, hal itu membutuhkan penyimpanan dengan kecepatan yang optimal, ketimbang HDD konvensional yang kecepatannya bisa dibilang kurang cepat.

Kemudian, sudah banyak tuntutan sistem operasi yang lebih cepat karena dapat lebih mudah dalam tingkat kecepatan loading suatu operasi. SSD menjadi pilihan untuk standar untuk komputer karena kecepatannya yang terbilang sudah cukup untuk booting komputer kebanding dengan HDD, ditambah lagi dengan kapasitas yang dimiliki SSD sudah lebih menang.

Dengan varian M.2 SATA dan M.2 NVMe, yang memiliki kecepatan yang sama dengan SSD konvensional namun untuk M.2 SATA memiliki penyimpanan yang lebih ringkas, sebesar flashdisk sedangkan M.2 NVMe menawarkan kecepatan 2 kali lipat lebih cepat dari SSD biasa bahkan M.2 SATA, akan memungkinkan kamu lebih cepat dalam sistem operasi komputer mulai dari booting, gaming, hingga hal lain yang diperlukan.

Baca juga: iPhone Bisa Jadi Webcam untuk MacBook dan iMac!

3. Resolusi, Refresh Rate dan Jenis Panel untuk Monitor

Sementara untuk resolusi, refresh rate dan jenis panel kembali lagi ke kebutuhan yang akan menggunakan komputer tersebut. Biasanya monitor yang harganya terbilang cukup murah dan menjadi standar banyak orang memiliki spesifikasi 60hz refresh rate, sRGB, panel IPS, dengan resolusi 1920x1080 dan ukuran monitor 19-24” untuk spesifikasi tersebut bisa dibilang sudah lebih dari cukup.

Namun, ada beberapa orang yang membutuhkan spesifikasi lebih dari disebutkan, karena digunakan untuk pekerjaan yang berat, seperti editor, gamer, streamer, maupun konten kreator.

4. Pilih GPU yang Sesuai
Ilustrasi GPU
Ilustrasi GPU. Foto: Artiom Vallat/Unsplash

Sempat sering kehabisan stock GPU karena maraknya cryptomining namun sekarang sudah reda. Untuk mengikuti kegiatan kalian setiap harinya yang menggunakan computer, GPU yang digunakan harus kompatibel dan harga yang ditawarkan saat ini pun cukup beragam.

Dengan kelebihannya yang berbeda-beda, kini GPU yang dapat bertahan dan menjadi standar dari GPU yang digunakan banyak orang. Mulai dari GTX 1000-1600 Series, dan AMD 500 series yang menjadi pilihan banyak orang namun memberikan performa yang cukup untuk PC. Namun, saat ini sudah keluar GPU RTX Series yang menawarkan kemampuan yang jauh lebih kuat dari sebelumnya, pada AMD memiliki RX Series. (FMR)

Baca juga: Tips Memilih Earphone yang Sesuai Bentuk Telinga

Soffi Amira P.
[email protected]
Baru Dibuka

Glory Petshop - Alam Sutera

, Tangerang, Banten, 15143

Buka pukul 09:30 - 21:00 Tutup

Side.id - Media Kawasan Alam Sutera, BSD dan Gading Serpong

Merupakan media untuk memberikan rekomendasi tempat yang berdasarkan lokasi, rating, dan kategori yang diinginkan. Sudah punya usaha bisnis dan ingin menyampaikan profil bisnis Anda kepada pembaca setia? Daftarkan sekarang! Gratis!